Muspika Majalaya Gagalkan Penyaluran Miras
MAJALAYA – Jajaran musywarah pimpinan kecamatan (Muspika) Majalaya menggagalkan penyaluran ribuan botol miras di kawasan Tarikolot pertigaan Jalan Anyar Majalaya, Jumat (31/3/17). Miras tersebut tadinya hendak disalurkan ke kios-kios yang biasa menjual minuman keras. Camat Majalaya Ajat Sudrajat mengatakan selain menggagalkan penyaluran miras tersebut, jajaran muspika yang dibantu unsur ormas juga merazia kios-kios penjual miras … Lanjutkan membaca Muspika Majalaya Gagalkan Penyaluran Miras
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan