BANDUNG, balebandung.com – Pemkab Bandung meraih Juara Ketiga Kategori Badan Publik (Pemkab) Informatif di ajang Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik (KIP) 2025 yang digelar Komisi Informasi Jawa Barat, di Sasana Budaya Ganesha ITB, Selasa 30 Desember 2025. Bupati Bandung Dadang Supriatna selaku Pembina PPID Kabupaten Bandung mengaku sangat bangga dan bersyukur atas capaian tersebut. “Alhamdulillah, capaian […]
Tag: KI JABAR
Dinilai Sebagai Pemerintah Kabupaten yang Informatif, Pemkab Bandung Raih Anugerah KIP
BANDUNG, Balebandung.com – Pemkab Bandung melalui Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfo) Kabupaten Bandung menerima penghargaan Anugerah Keterbukaan Informasi Publik dari Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat (KI Jabar). Diskominfo Kab Bandung Raih Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Penghargaan diberkan atas kinerja elektronik Monitoring dan Evaluasi (e-Monev) Keterbukaan Informasi Publik (KIP) yang digelar KI Jabar sepanjang […]
Pemprov Jabar Gelar Seleksi Anggota Komisi Informasi Tahun 2024-2028
BANDUNG, Balebandung.com – Pemda Provinsi Jawa Barat melalui Tim Seleksi menggelar seleksi calon komisioner Komisi Informasi untuk masa jabatan 2024-2028. Masyarakat Jabar mendapat kesempatan untuk mengikuti proses seleksi tersebut. Pendaftaran seleksi calon komisioner Komisi Informasi Provinsi Jabar (KI Jabar) akan berlangsung pada 4-17 Juli 2024. Pendaftaran dan penyampaian dokumen kelengkapan administrasi hanya dilakukan secara daring […]
Indeks KIP Jabar Tertinggi, Lampaui Nasional
BANDUNG, Balebandung.com – Jawa Barat menempati posisi teratas provinsi dengan Indeks Keterbukaan Informasi Publik (IKIP) Terbaik di Indonesia Tahun 2022. Dari 34 provinsi, Jabar meraih nilai tertinggi 81,93 disusul Bali 80,99. Sedangkan 32 provinsi lainnya masuk kategori sedang, dan ada satu provinsi kategori buruk. Pencapaian kinerja keterbukaan publik Jabar tahun ini meningkat dari tahun sebelumnya […]
Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD Kab Bandung Gugat Pemkab Bandung dan PLN Majalaya
BANDUNG, Balebandung.com – Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD Kabupaten Bandung, H. Toni Permana, SH menggugat Pemerintah Kabupaten Bandung Unit Kerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), dan PLN UP3 Majalaya kepada Komisi Informasi Jawa Barat. Gugatan terkait Keterbukaan Informasi Publik yang seharusnya dilakukan kedua badan publik tersebut karena dianggap tidak dilaksanakan dengan […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
