Harganas XXIX, BKKBN Dorong KB Pascapersalinan Guna Tekan Prevalensi Stunting

Harganas XXIX, BKKBN Dorong KB Pascapersalinan Guna Tekan Prevalensi Stunting

Bale Jabar

JAKARTA, Balebandung.com – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mendorong para penyuluh Keluarga Berencana (KB) untuk meningkatkan layanan KB bagi akseptor pascapersalinan. Kepala BKKBN Dr (H.C) dr. Hasto Wardoyo, Sp.Og (K) mengatakan layanan KB pascapersalinan itu efektif untuk menurunkan prevalensi stunting. Hal tersebut disampaikan Hasto dalam acara Konsolidasi Implementasi Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2022 […]

Hari Keluarga Nasional, BKKBN Bantu NIB untuk Keluarga Akseptor KB

Hari Keluarga Nasional, BKKBN Bantu NIB untuk Keluarga Akseptor KB

Bale Jabar

JAKARTA, Balebandung.com – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) terus membantu meningkatkan usaha rumah tangga dan pendapatan ekonomi keluarga akseptor KB (Keluarga Berencana). Salah satunya dengan cara memberi nomor induk berusaha (NIB) yang akan dibagikan pada saat Puncak Peringatan ke 29 Hari Keluarga Nasional (Harganas) pada 7 Juli 2022 mendatang. Hal tersebut dikatakan Deputi […]

BKKBN Beri 8 Tips dan Langkah Cegah Stunting

BKKBN Beri 8 Tips dan Langkah Cegah Stunting

Bale Bandung

BANDUNG, Balebandung.com – Stunting merupakan gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat kekurangan gizi kronis dan infeksi berulang dan stimulasi lingkungan yang kurang mendukung, ditandai dengan panjang atau tinggi badan anak berada di bawah standard. Stunting berdampak jangka panjang hingga lanjut usia. Oleh karena itu stunting berdampak sangat buruk bagi masa depan anak-anak. Anak stunting, bukan hanya […]

Teh Nia; Ciptakan Keluarga Keren dengan 8 Fungsi Keluarga

Teh Nia; Ciptakan Keluarga Keren dengan 8 Fungsi Keluarga

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Kabupaten Bandung Kurnia Agustina Dadang M. Naser menilai delapan fungsi keluarga bisa menciptakan keluarga yang keren. “Saya mengajak seluruh keluarga di Kabupaten Bandung untuk bisa memahami dan menjalankan delapan fungsi keluarga ini. Antara lain fungsi agama, sosial budaya, cinta dan kasih sayang, perlindungan, reproduksi, pendidikan, ekonomi, dan […]

Picu Kematian Ibu, dr Adang Minta Remaja Jangan Nikah Muda

Picu Kematian Ibu, dr Adang Minta Remaja Jangan Nikah Muda

Bale Bandung

BALEENDAH, Balebandung.com – Anggota Komisi IX DPR RI, dr Adang Sudrajat berpesan kepada remaja Jawa Barat untuk tidak menikah di usia muda. Pesan itu disampaikannya saat Sosialisasi dan Bakti Sosial Pembangunan Keluarga bersama Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Jawa Barat di Graha Berkah Sadaya, Kec Baleendah Kab Bandung, Minggu (14/6/20). Adang beralasan, nikah […]

Bupati Instruksikan Camat dan Kades Dukung Pembinaan Kampung KB

Bale Bandung

PAMEUNGPEUK – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kabupaten Bandung mengadakan peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas XXV) Tahun 2018 dengan bertema “Hari Keluarga: Hari Kita Semua” dengan tagline “Cinta Keluarga Cinta Terencana”. Di Kabupaten Bandung, peringatan Harganas XXV dilaksanakan di Lapangan PT. Industri Sandang Nusantara Kec Pameungpeuk, Kamis (9/8/18). Bupati Bandung H.Dadang M.Naser mengimbau kepada […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.