Coca-Cola Gelar Pelatihan Kewirausahaan Bagi Warga

Bale Jabar

SUMEDANG – Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) gelar pelatihan kewirausahaan kepada sejumlah warga yang tinggal di Kabupaten Sumedang. Pelatihan yang dibuka GM Sales CCAI Beni Juniarta ini dilaksanakan di auditorium pabrik CCAI yang berlokasi di Jl. Raya Bandung Garut km.26, Desa Cimanggung, Sumedang, Jawa Barat. “Pelatihan ini dimaksudkan agar para peserta dapat memiliki mindset wirausaha sebagai […]

CCAI Sumbang Hewan Kurban ke Warga Sekitar Pabrik

Bale Jabar

SUMEDANG – Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) menyerahkan sejumlah hewan kurban kepada masyarakat di sekitar pabrik dan sales office CCAI di seluruh Indonesia dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1438 Hijriah. Tahun ini, sebanyak 121 hewan kurban didonasikan sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat, dan mendapat apresiasi positif dari pemerintah dan masyarakat setempat di mana CCAI […]

Coca-Cola Forest Terima Penghargaan CSR dari Pemprov Jabar

Bale Jabar

BANDUNG – Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) kembali menerima penghargaan dari Pemprov Jabar dalam gelaran Peresmian Bersama Proyek CSR Jawa Barat yang berlangsung di Hotel Intercontinental Bandung Resor Dago Pakar, Selasa, (14/3/17). Penghargaan ini diberikan atas upaya CCAI melakukan perawatan dan penanaman 50.000 pohon di kawasan konservasi air hulu Sungai Citanduy, Jawa Barat melalui program “Coca-Cola Forest”, […]

CCAI Bagikan Bibit Pohon dan Kompos Organik

Bale Jabar

JAKARTA – Masih dalam semangat memperingati Hari Peduli Sampah Nasional 2017, Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) berpartisipasi dalam workshop “Pengelolaan Sampah di Laut” yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Direktorat Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah dan Bahan Berbahaya dan Beracun di Hotel Borobudur Jakarta, Senin (27/2/17). Dalam kegiatan ini, CCAI lewat program berkelanjutan Coca-Cola Forest, membagikan ratusan […]

Bupati Sumedang Minta 300 Ribu Benih Cengek ke Coca-Cola

Bale Jabar

SUMEDANG – Bupati Sumedang Eka Setiawan meminta agar PT Coca Cola Amatil Indonesia (CCAI) menyiapkan bibit cabe rawit atau cengek untuk disebar ke setiap desa di wilayah Kabupaten Sumedang. Bupati menyampaikan permintaannya itu saat mengunjungi Pabrik CCAI di Jl Raya Bandung-Garut, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Senin (20/2/17). Menurut bupati meroketnya harga cengek sudah menjadi problem nasional […]

Safari Industri, Bupati Sumedang Kunjungi Pabrik Coca-Cola

Bale Jabar

SUMEDANG – Dalam rangka safari industri yang bertujuan untuk mempererat kerjasama antara pemerintah dan pelaku industri, Bupati Sumedang Eka Setiawan beserta rombongan mengunjungi Pabrik CCAI di Jl Raya Bandung-Garut Km 26, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Senin (20/2/17). “Kami sangat bangga kedatangan tamu istimewa dari pemerintah Sumedang di salah satu fasilitas Coca-Cola Amatil Indonesia hari ini. […]

CCAI Donasikan 20 Ribu Pohon

Bale Jabar

TASIKMALAYA – Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) melalui program Coca-Cola Forest, kembali membuktikan komitmennya dalam upaya pelestarian lingkungan dan konservasi air lewat pendonasian pohon. Pada bulan Desember yang diperingati sebagai Bulan Menanam Pohon Nasional, CCAI secara bertahap menyerahkan 20.000 pohon sebagai upaya restorasi hulu sungai Citanduy, Desa Guranteng, Kec Pagerageung, Kab Tasikmalaya. Donasi pohon ini secara […]

CCAI Bantu Korban Banjir Cihanjuang

Bale Jabar

SUMEDANG – Menyusul bencana banjir yang melanda beberapa wilayah di Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, meliputi Dusun Bunter, Dusun Cijaringao, Dusun Babakan Sukamanah, dan sekitarnya, Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) Wilayah Bandung mengirimkan bantuan berupa 12 ribu botol air minum dalam kemasan AdeS, serta empat ton beras untuk korban banjir. Banjir yang melanda Cihanjuang diakibatkan […]

CCAI-Sealed Air Sosialisasi Cuci Tangan Hidup Sehat

Bale Jabar

BANDUNG – Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) dan Sealed Air berkolaborasi dengan masyarakat di 8 wilayah operasi CCAI menggelar inisiatif Cuci Tangan Hidup Sehat. Kebiasaan mencuci tangan sejak dini dapat mencegah berbagai penyakit seperti batuk, pilek, infeksi tenggorokan, serta diare. Melalui Cuci Tangan Hidup Sehat, CCAI dan Sealed Air mensosialisasikan kebiasaan mencuci tangan yang baik dan benar […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.