Dalam 3 Tahun, Pemkab Beri Stimulan 4.911 RTLH

Dalam 3 Tahun, Pemkab Beri Stimulan 4.911 RTLH

Bale Bandung

SOREANG – Sebanyak 4.911 Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) sudah mendapatkan stimulan dari Pemkab Bandung dalam kurun waktu tiga tahun atau pada periode kedua masa kepemimpinan Bupati Bandung H. Dadang M. Naser,SH,S.Ip.,M.Ip. Sejak tahun 2016 hingga 2018, Pemkab Bandung secara bertahap melakukan kegiatan perbaikan RTLH di seluruh wilayah, yang diintervensi Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD), Dana […]

Pemkab Bandung Rehab 1.536 Rutilahu

Pemkab Bandung Rehab 1.536 Rutilahu

Bale Bandung

SOREANG – Sebanyak 1.536 Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) tahun 2018 di Kabupaten Bandung sudah mendapat stimulan untuk diperbaiki. Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung Ir. Erwin Rinaldi.,M.Sc menyebut rehab RTLH tahun 2017 sudah meyelesaikan 2.490 unit. “Seluruhnya berasal dari anggaran yang terdiri dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD), Bantuan […]

Sekda Minta ASN Profesional Kelola Kegiatan

Bale Bandung

SOREANG – Melaksanakan pembangunan sebuah proyek dalam penyelenggaraan pemerintahan bukanlah hal yang mudah. Dibutuhkan akurasi dan profesionalisme sumber daya aparatur yang kompeten, baik untuk menghitung dari segi material fisik maupun non fisik. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bandung Ir. H. Sofian Nataprawira, MP mengatakan, hal yang harus diperhatikan dalam mengerjakan proyek yakni keselarasan prosedur yang normatif tanpa […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.