Polisi Tembak Mati Pelaku Begal di Kawasan ITB

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Jajaran Satreskrim Polrestabes Bandung menembak mati AM alias Odon, pelaku kejahatan jalanan, Jumat (18/11/16) sekira pukul 03.00 WIB. Pelaku sudah meresahkan warga Kota Bandung dalam beberapa pekan terakhir ini. Menurut petugas di lapangan, pelaku kejahatan jalanan itu ditembak mati polisi saat tertangkap tangan hendak melakukan begal kepada salah satu pengguna jalan di kawasan […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.