Peringati Hardesnas, DPMD Kab Bandung Gelar Cek Kesehatan Gratis Secara Massif

Peringati Hardesnas, DPMD Kab Bandung Gelar Cek Kesehatan Gratis Secara Massif

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Pemkab Bandung melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) akan menggelar kegiatan pemeriksaan atau cek kesehatan gratis secara massif, dalam rangka memperingati Hari Desa Nasional (Hardesnas) 2026 yang diperingati setiap tanggal 15 Januari. Kepala DPMD Kabupaten Bandung, Supardian mengatakan, kegiatan tersebut merupakan salah satu rangkaian peringatan Hardesnas, sesuai arahan Surat Mendagri per […]

Pengamat : Studi Banding Kades ke Bali Sesuai Permendes

Pengamat : Studi Banding Kades ke Bali Sesuai Permendes

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Program studi banding  26 Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Bandung, ke Kabupaten Badung Provinsi Bali di masa pandemi Covid-19, menjadi polemik dan sorotan sejumlah kalangan. Menanggapi hal tersebut, pengamat dan mantan praktisi pemerintahan Kabupaten Bandung, Djamu Kertabudi mengatakan, memang dalam kondisi pandemi Covid-19 semua pihak lebih sensitif. Bahkan bereaksi keras terhadap realisasi program kegiatan […]

26 Kades Mandiri Ikut Studi Banding ke Bali

26 Kades Mandiri Ikut Studi Banding ke Bali

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Guna mendorong optimalnya kinerja Pemerintahan Desa (Pemdes), sebanyak 26 Kepala Desa (Kades) yang dinyatakan Desa Mandiri mengikuti studi banding ke Kabupaten Badung, Provinsi Bali. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Bandung, Tata Irawan Sobandi menjelaskan, Kabupaten Bandung sudah dua tahun berturut-turut menempati rangking pertama peraih Desa Mandiri terbanyak se Jawa […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.