JATINANGOR – Kerap ditanya soal hasil survei dan elektabilitas, lagi-lagi Bakal Calon Gubernur Jawa Barat dari PDI Perjuangan Tubagus Hasanuddin berkilah dirinya tidak mengambil pusing dan lebih meyakini hasil akhir yaitu perhitungan suara 27 Juni 2018. “Saya antara percaya tidak percaya menanggapi soal hasil survei elektabilitas. Waktu Pilgub Jabar tahun 2008, cagub Agum Gumelar dinyatakan […]
Tag: HAsanuddin
Pasangan Hasanah Pendaftar Terakhir Pilgub
BANDUNG – Pasangan yang menamai Hasanah atau Tb. Hasanuddin dan Anton Charliyan menjadi bapaslon terakhir yang mendaftar pada Pilgub 2018, ke KPU Jabar, Jl. Garut Bandung, pukul 15.30 wib, Rabu (10/1/18). Disebut terakhir karena secara matematis tidak ada lagi parpol yang bisa mencalonkan gubernur. Dalam sambutan penerimaan, Ketua KPU Jabar Yayat Hidayat yang didampingi empat […]
Cagub Jabar TB Hasanuddin, Kolonel yang “Menjinakkan” Jenderal Prabowo
BALEBANDUNG – Sisi menarik dari Pemilihan Gubernur Jawa Barat (Pilgub Jabar), sebetulnya bukan terletak pada soal “dukung-cabut” terhadap pencalonan Ridwan Kamil, Walikota Bandung oleh Partai Golkar. Ataupun perjuangan Ridwan Kamil yang cukup berliku hingga akhirnya bisa ikut dalam kontestasi. Hal menarik di Pilgub Jabar, juga bukan berada pada soal Deddy Mizwar, yang bercerai dengan PKS. Bintang […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
