Agar Milenial Kreatif, Kang Hasan Bakal Siapkan Diklat Enterpreuneur

Bale Politik

BANDUNG – Kreativitas anak muda di Jawa Barat, seringkali tidak tersalurkan menjadi sebuah peluang untuk dijadikan modal berwirausaha. Belum optimalnya fasilitas yang diberikan oleh pemerintah, menjadi kendala bagi generasi milenial untuk menjadi enterpreuneur di usia muda. Oleh karenanya, Calon Gubernur Jawa Barat nomor urut 2 TB Hasanuddin atau akrab disapa Kang Hasan menyatakan, akan menyiapkan […]

Istri Cagub Jabar Ini Ingin Milenial Jabar Bisa Jadi Entrepreneur

Bale Politik

BANDUNG – Generasi Milenial harus mampu berwirausaha melalui hobi atau minatnya masing-masing. Seperti yang diungkapkan istri Calon Gubernur Jawa Barat nomor urut 2 TB Hasanuddin, Ika Eviolina Hasanuddin, saat menjadi pembicara pada acara Milenial Entrepreneur, yang digelar Departemen Ekonomi DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, di di Cafe Artiste & Lounge Trans Studio Mall, Sabtu (12/5/18). Menurut […]

Biro Pemilih Perempuan Hasanah Ajak Perempuan Teladani Perjuangan Inggit Garnasih

Bale Jabar

BANDUNG – Biro Pemilih Perempuan Hasanah (Tb Hasanuddin-Anton Charliyan Amanah) menggelar kunjungan ke Rumah Sejarah Ibu Inggit Garnasih di Jalan Inggit Garnasih, RW 05 Kelurahan Nyengseret, Kecamatan Astanaanyar, Kota Bandung, Rabu (21/2/18). Lebih dari itu rombongan relawan ini juga berziarah ke Makam Ibu Inggit Garnasih di Pemakaman Umum Porib Kelurahan Babakan Ciparay, Kecamatan Astana Anyar, […]

Inggit Garnasih; Ibu, Kekasih, dan Kawan Seperjuangan Bung Karno

Inggit Garnasih; Ibu, Kekasih, dan Kawan Seperjuangan Bung Karno

Bale Jabar

BALEBANDUNG – Inggit Garnasih lahir di Desa Kamasan Banjaran, Kabupaten Bandung, Jawa Barat pada 17 Februari 1888 atau kini 130 tahun. Mulanya ia diberi nama Garnasih dari kata hegar (segar menghidupkan) dan asih (kasih sayang). Penyebutan nama Inggit berasal dari dirinya yang ketika kecil sering diberi uang sebanyak seringgit jika pergi ke pasar. Selain itu, di […]

Memperingati Hari Lahir Inggit Garnasih, Ibu Bangsa Berjuta Jasa Buat Soekarno

Memperingati Hari Lahir Inggit Garnasih, Ibu Bangsa Berjuta Jasa Buat Soekarno

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Nama Inggit Garnasih tak bisa dilepaskan dari Presiden pertama RI Soekarno. Inggit adalah sosok perempuan yang sangat berpengaruh bagi perjalanan hidup Soekarno. Saat awal Soekarno menjadi aktivis dan pejuang kemerdekaan Indonesia, Inggit lah perempuan yang setia mendukung dan menemaninya dalam senang maupun sulit. Besok, Minggu 17 Februari, adalah tanggal kelahiran Sang Ibu Bangsa. […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.