SOREANG, Balebandung.com – Ketua Dewan Pengurus Cabang Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Bandung, Dedi Bram menyambut gembira gerak cepat dan tanggap Bupati Bandung Dadang Supriatna dalam upaya percepatan pembentukan Koperasi Merah Putih di 280 desa/kelurahan di Kabupaten Bandung. “Kami dari Apdesi sudah melakukan pertemuan bersama Pak Bupati untuk merespon terbitnya Inpres Nomor 25 […]
Tag: Kades
Bupati Bandung Terpilih Siapkan Program 100 Hari Kerja, Apa Saja?
PANGANDARAN, Balebandung.com – Sekretaris Daaerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana menyatakan saat ini Bupati Bandung saat ini tengah menyusun lagi program 100 hari kerja ke depan, setelah Dadang Supriatna kembali terpilih pada Pilkada 2024. Hal itu diungkapkan Sekda Cakra Amiyana saat mewakili Bupati Bandung Dadang Supriatna menghadiri peringatan HUT ke-7 komunitas motor para kepala desa Badega […]
Masa Jabatan Resmi Diperpanjang, Bupati Bandung Instruksikan 270 Kades Beri Pelayanan Prima ke Masyarakat
SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna menyampaikan petikan keputusan tentang perpanjangan masa jabatan kepala desa bagi 270 kades se-Kabupaten Bandung di Sutan Raja Soreang, Selasa (2/7/2024). Perpanjangan masa jabatan bagi 270 kades se-Kabupaten Bandung ini mengacu kepada Undang-undang Nomor 3 Tahun 2024, perubahan kedua atas UU No 6/2014 tentang Desa. Bupati Dadang Supriatna mengatakan […]
Bupati Bandung Sambut Baik Masa Jabatan Kepala Desa Jadi 8 Tahun
SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna mengaku bersyukur revisi Undang-undang tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa berhasil dirampungkan dalam rapat antara Badan Legislasi DPR RI dengan Mendagri Tito Karnavian, Senin (5/2/2024) lalu. Dadang Supriatna yang juga Ketua DPC PKB Kabupaten Bandung mengatakan, UU Desa yang diperjuangkan Fraksi PKB ini […]
Bupati Bandung Dukung Jabatan Kades 9 Tahun
MARGAASIH,balebandung.com – Bupati Bandung HM Dadang Supriatna menyatakan setuju adanya aspirasi dari sejumlah kepala desa yang mengusulkan jabatan kepala desa selama 9 tahun. Usulan kepala desa itu disampaikan langsung ke pemerintah pusat. Saat ini, jabatan kepala desa selama 6 tahun. “Kalau saya setuju. Kenapa, karena akan mengurangi beban pembelanjaan daerah,” kata Bupati Bandung Dadang Supriatna […]
Kades Jaman Now Harus Lebih Sadar Hukum
SOREANG, Balebandung.com – Sempat menjabat sebagai kepala desa (kades) di akhir tahun 90-an, Bupati Bandung Dadang Supriatna mengatakan, situasi saat ini sangat berbeda. Kades jaman now, harus meningkatkan kesadaran hukum, khususnya dalam pengelolaan keuangan. “Sadar hukum penting dimiliki para pemimpin, termasuk kepala desa. Desa saat ini beda dengan desa waktu saya dulu jadi kades. Waktu […]
Seleksi Cakades, UNJANI Dianggap Tidak Transparan
NGAMPRAH, Balebandung.com – Ketua Tim Sukses Salah Satu Bakal Calon Kepala Desa (Cakades) Kertajaya, Kecamatan Padalarang, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Ruly Wardiana menangkis jika ia bersama timnya protes kepada pihak Universitas Jendral Ahmad Yani (Unjani) selaku panitia seleksi akademis cakades KBB. “Kalau ada yang bilang kami melakukan protes ke Unjani itu salah besar. Kami datang […]
Kang DS Resmikan Paguyuban Purnabakti Kades Kabupaten Bandung
CIPARAY, Balebandung.com – Bupati Bandung terpilih HM Dadang Supriatna meresmikan pembentukan Paguyuban Purnabakti Kepala Desa (Kades) Kabupaten Bandung di Desa Cikoneng, Kecamatan Ciparay, Sabtu (6/2/21). Dadang Supriatna menjelaskan silaturahmi dengan para mantan kades se-Kabupaten Bandung ini merupakan pertemuan lanjutan di mana saat masa kampanye beberapa kali bertemu dalam rangka mengawal dan mendukung pasangan calon Bersama […]
Mantan Ketua DPRD Kab Bandung Soroti Banyak Penyaluran Dana ke Desa Jelang Pilbup Bandung
SOREANG, Balebandung.com – Banyaknya aliran dana yang turun ke seluruh desa di Kabupaten Bandung jelang Pilbup Bandung 9 Desember, jadi sorotan.Dana yang akan turun seperti Dana Raksa Desa Rp63 juta per desa; dana penanggulangan Covid-19 Rp 55 juta desa untuk 214 desa non mandiri; dan dana penanggulangan Covid-19 untuk 56 Desa Mandiri sebesar Rp 105 […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
