Irjen Pol Jodie Rooseto Tak Asing dengan Lingkup Polda Jabar

Irjen Pol Jodie Rooseto Tak Asing dengan Lingkup Polda Jabar

Bale Jabar

BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menghadiri serah terima jabatan Kapolda Jabar. Kepala Kepolisian Daerah Provinsi Jawa Barat Irjen Pol Moechgiyarto resmi berpindah jabatan menjadi Kapolda Metro Jaya. Sementara, posisi Kapolda Jabar saat ini diisi Irjen Pol Jodie Rooseto yang sebelumnya menjabat Widyaiswara Utama Sespim Polri Lemdikpol. “Atas nama Pemerintah Provinsi Jawa Barat, selamat bertugas […]

Irjen Jodie Rooseto Hari Ini Pimpin Polda Jabar

Irjen Jodie Rooseto Hari Ini Pimpin Polda Jabar

Bale Jabar

BANDUNG – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Barat diserahterimakan dari Irjen Pol Drs Moechgiyarto kepada Irjen Pol Jodie Rooseto di Mapolda Jabar Jl Soekarno Hatta 748 Bandung, Selasa (22/3/16). Irjen Pol Drs Moechgiyarto tiba di Mapolda Jabar sekitar pukul 10.25 dan menyusul hadir Irjen Jodie Rooseto pada pukul 10.30. Kehadirannya disambut sejumlah pejabat utama serta […]

Pelaksanaan Sertijab Kapolda Jabar Dipersingkat

Pelaksanaan Sertijab Kapolda Jabar Dipersingkat

Bale Jabar

BANDUNG – Kapolda Jabar yang baru rencananya akan menggelar sertijab di Mapolda Jabar, Jalan Soekarno Hatta No.748 Bandung, sekitar pukul 09.00 WIB, Selasa (22/3) besok. Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Sulistyo Pudjo Hartono mengatakan, ada beberapa rangkaian kegiatan sertijab. “Rangkaian kegiatan sertijab kali ini akan dilaksanakan dengan waktu yang lebih singkat dan padat tanpa mengurangi makna dan esensi […]

Kapolri Pimpin Sertijab Kapolda Jabar

Kapolri Pimpin Sertijab Kapolda Jabar

Bale Jabar

JAKARTA – Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Drs Badrodin Haiti memimpin Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapolda Metro Jakarta Raya, Kapolda Jawa Barat, dan Kapolda Riau di Rupatama Mabes Polri, Jakarta, Senin (21/3/16). Kapolda Metro Jaya akan dijabat mantan Kapolda Jabar Irjen Pol Moechgiyarto Adhimakayasa SH, M.Hum, menggantikan Irjen Pol Tito Karnavian yang diangkat menjadi […]

Nih, 7 Jenderal yang Dimutasi Mabes Polri

Nih, 7 Jenderal yang Dimutasi Mabes Polri

Bale Jabar

JAKARTA – Nih, 7 jenderal yang dimutasi Kapolri berdasar Surat Telegram Kapolri Nomor ST1604/III/2016 ; 1. Komjen Pol Saud Usman Nasution sebelumnya Kepala BNPT dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun). 2. Irjen Pol Tito Karnavian sebelumnya Kapolda Metro Jaya dimutasikan sebagai Kepala BNPT. 3. Irjen Pol Moechgiyarto sebelumnya Kapolda Jawa Barat dimutasikan sebagai Kapolda Metro […]

Irjen Pol Jodie Rooseto Jadi Kapolda Jabar

Irjen Pol Jodie Rooseto Jadi Kapolda Jabar

Bale Jabar

JAKARTA – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Badrodin Haiti kembali menggelar mutasi terhadap tujuh jenderal. Salah satunya Widyaiswara Sespim Polri Lemdikpol Irjen Pol Jodie Rooseto yang akhirnya menjadi Kapolda Jabar menggantikan Irjen Pol Moechgiyarto yang selanjutnya dimutasikan sebagai Kapolda Metro Jaya. Rotasi tersebut tercantum dalam Surat Telegram Kapolri Nomor ST1604/III/2016, yang diterbitkan Senin (14/3). Berdasar informasi Biro […]

Mapolda Jabar Diteror Bom

Mapolda Jabar Diteror Bom

Bale Kota Bandung

Bandung – Empat teroris tetiba menyerang petugas polisi lalu lintas dengan menembakan senjata api secara brutal, dan melemparkan bom ke arah Pos Polantas yang ada di Mapolda Jabar, Kamis (25/2/16). Tak lama setelah melakukan penyerangan dan meledakkan bom di Pos Lantas, para teroris tersebut langsung melarikan diri.  Untungnya seorang petugas Polantas yang selamat, berhasil melaporkan kejadian tersebut […]

Kapolda; Komplain Kritik Sikapi dengan Bijak

Kapolda; Komplain Kritik Sikapi dengan Bijak

Bale Jabar

Kapolda Jabar Irjen Pol Drs Moechgiyarto, SH.,M.Hum mengakui jika dalam pelaksanaan tugas di tahun 2015, masih terdapat kekurangan dan kelemahan. Yakni dengan adanya kritik masyarakat terhadap kinerja Polri, sehingga telah membuka kesadaran kita, bahwa berbagai upaya dan langkah yang telah dilakukan, masih belum sepenuhnya memenuhi tuntutan dan harapan masyarakat. “Adanya komplain, kritik dan masukan tersebut, […]

Profesionalisme Masih Target Rapim Polda

Profesionalisme Masih Target Rapim Polda

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Sebagai sarana evaluasi atas pelaksanaan tugasnya selama tahun 2015, Kepolisian Daerah Jawa Barat menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) di Aula Muryono, Markas Kepolisian Daerah Jawa Barat pada Rabu (24/2/16). Rapim yang digelar selama dua hari, dari Rabu (24/02) hingga Kamis (25/02) ini dibuka dan dipimpin langsung Kapolda Jabar Irjen Pol Drs Moechgiyarto, SH.,M.Hum, dengan […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.