Cegah Keracunan Massal, Bupati Kang DS Bakal Rakor Evaluasi Program MBG

Cegah Keracunan Massal, Bupati Kang DS Bakal Rakor Evaluasi Program MBG

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna menegaskan Pemkab Bandung akan segera melakukan rapat koordinasi khusus dengan berbagai pihak guna mencegah terjadinya keracunan massal akibat mengkonsumsi Makan Bergizi Gratis (MBG) seperti yang terjadi di beberapa daerah. Bupati Bandung menyatakan kasus keracunan akibat menu MBG akan menjadi pembahasan khusus. Sebab menurutnya keracunan tidak hanya disebabkan satu […]

Waspadai Ada Tangan Jahil yang Rusak Misi Suci Prabowo dalam Program MBG

Waspadai Ada Tangan Jahil yang Rusak Misi Suci Prabowo dalam Program MBG

Bale Jabar

JAKARTA, balebandung.com – Program nasional Makan Bergizi Gratis (MBG) yang sudah menelan korban keracunan lebih dari 5.000 siswa harusnya masuk dalam kategori gawat – darurat. Solusinya, perlu ada evaluasi total dan reformasi besar-besaran terhadap para penyelenggaranya. “Kasus keracunan massal ini jangan dianggap sepele. Harus ada respon cepat, tegas dan keras terhadap para penyelenggara MBG,” kata […]

Waka DPRD Kab Bandung Hailuki Ungkap Penyebab Banyaknya Kasus Keracunan Program MBG

Waka DPRD Kab Bandung Hailuki Ungkap Penyebab Banyaknya Kasus Keracunan Program MBG

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bandung  Dr. M. Hailuki, MSi mengatakan pimpinan DPRD Kabupaten Bandung telah menugaskan ke seluruh anggota dewan untuk melakukan peninjauan dan pengawasan terhadap pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) di setiap Daerah Pemilihan (Dapil)-nya. Hal ini dipicu banyaknya kasus keracunan makanan MBG di berbagai daerah. Hailuki mengingatkan kasus keracunan […]

21 Siswa SD Kamasan Banjaran Keracunan Permen Kadaluarsa

21 Siswa SD Kamasan Banjaran Keracunan Permen Kadaluarsa

Bale Bandung

BANJARAN, Balebandung.com – Sebanyak 21 siswa SDN Kamasan III Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung keracunan permen keras berbentuk sikat gigi dan odol dengan merk Cool Jam, sekitar pukul 08.00 WIB, Kamis (29/8/19). Guru SDN Kamasan III, Tati Khoiriyah menuturkan, keracunan berawal ketika salah seorang siswa kelas menjual permen itu kepada teman-temannya seharga Rp1.500 per biji. Permen […]

Hadiri Hajatan, 23 Warga Cikancung Keracunan Makanan

Bale Bandung

CIKANCUNG – Sebanyak 23 warga Kampung Cipeundeuy RT 3/RW 9 Desa/Kecamatan Cikancung Kabupaten Bandung, keracunan makanan sekitar pukul 13.30 WIB, Rabu (7/3/18). Keracunan terjadi saat warga menghadiri hajatan pernikahan anak dari Enang (50), dan menyantap makanan parasmanan. Namun tak lama berselang, puluhan warga muntah-muntah dan dilarikan ke IGD RSUD Majalaya yang membuat tim medis kewalahan, […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.