Pembebasan Lahan Cieunteung Segera Terealisasi

Bale Jabar

BANDUNG – Pembebasan lahan Kampung Cieunteung RW 20 Kelurahan/Kecamatan Baleendah Kabupaten Bandung segera terealisasi dalam waktu dekat. Pembebasan lahan seluas 8.700 hektar itu dilakukan untuk kepentingan pembangunan kolam retensi banjir akibat luapan Sungai Citarum yang selama ini merendam kampung tersebut. Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jaringan Sumber Air-Balai Besar Wilayah Sungai (Satker PJSA-BBWS) Citarum, Ahmad Sajidin […]

April Pembebasan Lahan Kolam Retensi Cieunteung

April Pembebasan Lahan Kolam Retensi Cieunteung

Bale Bandung

BALEENDAH – Pembangunan kolam retensi di Kampung Cieunteung, Kelurahan/Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, akan segera teralisasi menyusul telah disetujuinya penetapan lokasi pengadaan tanah oleh Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan. Kolam retensi yang dimaksudkan untuk mengatasi persoalan banjir yang kerap melanda kawasan Cieunteung dan sekitarnya itu akan segera memasuki tahap pembebasan lahan warga. “Penentuan lokasi sudah disetujui oleh […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.