Amatil Indonesia Bantu Korban Longsor Sumedang

Amatil Indonesia Bantu Korban Longsor Sumedang

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Coca-Cola Amatil Indonesia (Amatil Indonesia) melalui pabriknya di Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang menyerahkan bantuan kepada korban terdampak banjir dan longsor di Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung. Penyerahan donasi di empat titik posko disalurkan bantuan berupa air siap minum yang secara langsung diserahkan Corporate Affairs Executive Coca-Cola Amatil Indonesia, Ardiyanto. Donasi merupakan wujud kepedulian […]

Komisi III DPR RI Usulkan Anggota TNI-Polri Korban Longsor Naik Pangkat

Komisi III DPR RI Usulkan Anggota TNI-Polri Korban Longsor Naik Pangkat

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Anggota Komisi III DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal mengusulkan kepada TNI dan Polri untuk memberikan kenaikan pangkat luar biasa kepada anggotanya yang meninggal dunia menjadi korban longsor di Dusun Bojongkondang Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang, Jawa Barat pada 9 Januari lalu. “Saya apresiasi kepada Kapolres Sumedang yang sangat luar biasa pengabdiannya, […]

Ketua Fraksi PKB DPR RI: Pembangunan Harus Berlandaskan Rahmatan Lil Alamin

Ketua Fraksi PKB DPR RI: Pembangunan Harus Berlandaskan Rahmatan Lil Alamin

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Ketua Fraksi PKB DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal bersama Bupati Bandung terpilih/Wakil Ketua DPD PKB Jawa Barat HM. Dadang Supriatna, serta Forum Silaturahmi Istri Anggota DPR RI dari Fraksi PKB, menyalurkan bantuan kepada warga korban longsor Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Sabtu (23/1/21). Mereka hadir di tengah warga korban bencana longsor Dusun Bojongkondang Desa […]

40 Jasad Korban Longsor Sumedang Ditemukan, Pencarian Resmi Ditutup

40 Jasad Korban Longsor Sumedang Ditemukan, Pencarian Resmi Ditutup

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Pencarian korban tertimbun longsor Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang resmi ditutup Senin (18/1/21) pukul 21.35 WIB. Penghentian pencarian dilakukan karena sebanyak 40 korban meninggal tertimbun longsoran sudah ditemukan Tim SAR gabungan. Kepala Kantor SAR Bandung Deden Ridwansyah mengungkapkan, pada hari ke-10 ini, delapan korban lainnya sudah selesai ditemukan, terakhir pada pukul […]

Hari Ke-10, Korban Meninggal Longsor Sumedang Jadi 36

Hari Ke-10, Korban Meninggal Longsor Sumedang Jadi 36

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Memasuki hari ke-10, Tim SAR Gabungan sudah menemukan 36 korban longsor Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang, Senin (18/1/21). Sementara empat korban lainnya yang tertimbun material longsor masih dalam pencarian. Sedangkan total korban longsor Sumedang ini mencapai 65 orang. Berdasarkan hasil identifikasi Tim DVI Polda Jabar, empat korban yang meninggal ditemukan hari ini […]

AMM Kab Bandung Jemput Bola Galang Donasi Longsor Sumedang

AMM Kab Bandung Jemput Bola Galang Donasi Longsor Sumedang

Bale Bandung

Balebandung.com – Bencana Alam yang menimpa kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang telah mengetuk kepedulian sebagian besar umat manusia khususnya warga jawa barat dan sekitarnya. Tidak terkecuali Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM) Kabupaten Bandung bekerjasama dengan Lembaga Amil Zakat Infaq Sodaqoh Muhamamdiyah (Lazismu) Kabupaten Bandung ikut peduli korban longsor Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang. Kordinator AMM Kabupaten Bandung […]

Longsor Sumedang Tembus 31 Meninggal

Longsor Sumedang Tembus 31 Meninggal

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Tim SAR Gabungan kembali menemukan dua jasad korban longsor Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang,, pukul 10.34 WIB, Minggu (17/1/21). Kedua jasad ditemukan di wilayah sektor 1 atau tempat hajatan dan lapangan voli. Ditemukan satu korban berjenis kelamin perempuan dewasa. Selanjutnya pada pukul 10. 47 WIB Tim SAR Gabungan kembali menemukan korban […]

Total Korban Longsor Sumedang 29 Meninggal, 11 Masih Dicari

Total Korban Longsor Sumedang 29 Meninggal, 11 Masih Dicari

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Tim SAR Gabungan menemukan empat korban longsor Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat hingga Sabtu (16/1/2021) malam. Ketiga korban ditemukan di sektor 1 atau di lokasi hajatan warga. Awalnya pada pukul 16.55 WIB ditemukan satu korban berjenis kelamin laki-laki dalam keadaan meninggal dunia bernama Ajat Sudrajat (50). Kemudian pukul 17.28 WIB […]

Rektor IPDN Terjun Langsung ke Lokasi Bencana Longsor Sumedang

Rektor IPDN Terjun Langsung ke Lokasi Bencana Longsor Sumedang

Bale Jabar

CIMANGGUNG, Balebandung.com – Rektor Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Hadi Purnomo didampingi jajaran pimpinan lainnya terjun langsung ke lokasi bencana longsor di Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang. Selain menemui korban bencana longsor di tempat pengungsian, kehadiran Rektor IPDN sekaligus untuk menyerahkan bantuan IPDN Kemendagri kepada korban yang terdampak bencana longsor tersebut. IPDN Kemendagri memberikan […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.