Terancam Longsor, Permukiman Asabri Harus Direlokasi

Terancam Longsor, Permukiman Asabri Harus Direlokasi

Bale KBB

NGAMPRAH – Kondisi tanah di kawasan Kompleks Asabri Griya Utari, Desa Karangtanjung, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat (KBB) tidak layak untuk dijadikan permukiman. Hal itu berdasarkan rekomendasi yang dikeluarkan Badan Geologi terhadap lokasi yang sempat mengalami longsor pada 2 April 2015. Karenanya Pemkab Bandung Barat akan merelokasi seluruh rumah di perumahan tersebut ke tempat yang lebih aman. Sejauh […]

Personel Tagana Cimahi Siap 24 Jam

Personel Tagana Cimahi Siap 24 Jam

Bale Cimahi

CIMAHI – Personel Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kota Cimahi terus siaga selama 24 jam sebagai antisipasi jika terjadi bencana sewaktu-waktu. Apalagi saat ini hujan deras masih terus mengguyur wilayah Cimahi dan sekitarnya setiap harinya. Pembina Tagana Kota Cimahi, Nana Sutiana mengataan hujan deras yang hampir tiap hari turun berpotensi menimbulkan bencana seperti banjir maupun longsor […]

Bupati Purwakarta Terima Warga Korban Longsor

Bupati Purwakarta Terima Warga Korban Longsor

Bale Jabar

Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi mengingatkan untuk selalu waspada terhadap bencana apalagi hujan yang terus melanda Purwakarta, terutama daerah-daerah yang termasuk rawan longsor seperti sebagian Kecamatan Jatiluhur, Tegalwaru, Maniis, Sukatani, Darangdan dan Plered. Menurut bupati, Purwakarta merupakan salah satu daerah rawan longsor karena kontur tanahnya.”Apalagi Purwakarta termasuk salah satu wilayah patahan, sehingga rentan terhadap pergeseran tanah,” […]

Longsor dan Banjir Bandang Terjang Cikancung

Longsor dan Banjir Bandang Terjang Cikancung

Bale Bandung

CIKANCUNG – Gegara hujan turun sejak Jumat (26/2) sore hingga malam, Kampung Pangauban, Desa/Kecamatan Cikancung, Kabupaten Bandung mengalami banjir bandang. Banjir bandang terjadi akibat longsornya sebuah tebing di pinggir Sungai Cigandasoli setinggi sekitar 10 meter dan materialnya membendung sungai tersebut. “Longsor ini membawa juga rumpunan pohon bambu. Akhirnya, arus air terhalang kemudian meluap. Air sungai yang meluap masuk ke […]

Jalan ke PLTA Saguling Tertutup Longsor

Jalan ke PLTA Saguling Tertutup Longsor

Bale KBB

CIPATAT – Longsor menimbun jalan sepanjang 50 meter di Blok Cigalieung, Kampung Cipanas, Desa Rajamandala, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat (KBB). Tidak ada korban dalam kejadian itu, tapi longsor sempat memutus akses jalan tersebut yang menuju PLTA Saguling tertutup selama dua hari. “Longsoran sempat terjadi beberapa kali, namun yang paling besar terjadi pada Rabu (24/2) lalu dan […]

Alat Berat Dikerahkan ke Lokasi Longsor di Cililin

Alat Berat Dikerahkan ke Lokasi Longsor di Cililin

Bale KBB

CILILIN – Satu unit alat berat loader milik Dinas Bina Marga Kabupaten Bandung Barat dan mobil pemadam kebakaran dari UPT Damkar didatangkan ke lokasi longsor di Kampung Bonceret, RT 01 RW 10, Desa Rancapanggung, Kecamatan Cililin, KBB, Selasa (23/2/16). Alat berat itu diperuntukan guna melakukan proses evakuasi dan pembersihan material tanah longsor yang menutup jalan […]

Jalan Penghubung Kecamatan Cililin-Sindangkerta Tertutup Longsor

Jalan Penghubung Kecamatan Cililin-Sindangkerta Tertutup Longsor

Bale KBB

CILILIN – Hujan deras yang terjadi sepanjang Senin (22/2/16) malam mengakibatkan longsor sehingga membuat jalan yang menghubungkan enam desa di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat (KBB), lumpuh total. Lonsor itu diketahui warga terjadi pada Selasa (23/2/16) dini hari sekitar pukul 03.00 WIB. Namun tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, hanya saja warga dari Kecamatan Cililin […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.