Hakordia 2024, Bupati Bandung: Korupsi Jadi Tindak Pidana Extra Ordinary, Butuh Penanganan Luar Biasa

Hakordia 2024, Bupati Bandung: Korupsi Jadi Tindak Pidana Extra Ordinary, Butuh Penanganan Luar Biasa

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung melalui Inspektorat melaksanakan peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) tingkat Kabupaten Bandung 2024 di Grand Sunshine Soreang, Rabu (11/12/2024). Bupati Bandung Dadang Supriatna mengatakan peringatan Hakordia 2024 bertema “Teguhkan Komitmen Berantas Korupsi Untuk Indonesia Maju” merupakan pengingat yang kuat bahwa perjuangan melawan korupsi adalah tanggung jawab bersama yang tidak […]

Kepemimpinan Kang DS, Pemkab Bandung Peringkat Pertama MCP KPK

Kepemimpinan Kang DS, Pemkab Bandung Peringkat Pertama MCP KPK

Bale Bandung

SOREANG,balebandung.com – Bupati Bandung HM Dadang Supriatna menerima kunjungan Satgas Pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI terkait koordinasi, monitoring, dan evaluasi program pemberantasan korupsi terintegrasi Pemerintah Kabupaten Bandung tahun 2022 di Rumah Jabatan Bupati Bandung, Soreang, Rabu (19/10/2022). Bupati Bandung pun didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung H. Cakra Amiyana dan jajaran Perangkat Daerah. “Ini adalah […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.