NAGREG,balebandung.com – Sejumlah unsur melaksanakan kegiatan Expo UMKM dan Gelar Budaya di Lapangan Desa Nagreg Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung, Senin (19/9/2022). Kegiatan yang dilaksanakan hingga 1 Oktober 2022 itu, dalam rangka memperingati hari jadi Kecamatan Nagreg ke-21 tahun. Momentum kegiatan itu pun dimanfaatkan pihak penyelenggara untuk melaksanakan gelar produk unggulan UMKM, lokal unggulan, market center […]
Tag: Nagreg
Urai Kepadatan di Nagreg, Kapolresta Bandung Beri Minuman Gratis ke Pengendara
NAGREG, Balebandung.com – Kepadatan kendaraan kembali terjadi di ruas jalan Nagreg menuju Tasik, Ciamis dan Pangandaran Jawa Barat. Kepadatan kendaraan tersebut terjadi masih adanya para pemudik maupun masyarakat yang akan melaksanakan silaturahmi dan berwisata. Guna mengantisipasi adanya pemudik yang kelelahan, Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo didampingi Waka Polresta Bandung AKBP Dwi Indra Laksmana dan Kasat […]
Uu Ruzhanul Cek Kesiapan Petugas Keamanan Jelang Libur Nataru
NAGREG, Balebandung.com – Wakil Gubernur Jawa Barat (Wagub Jabar) Uu Ruzhanul Ulum mengecek kesiapan Posko Dinas Perhubungan (Dishub) Jabar jelang libur Natal 2020 dan Tahun Baru (Nataru) 2021 di Jalur Nagreg, Kabupaten Bandung, Rabu (23/12/20). “Hari ini saya mendapat tugas dari Pak Gubernur untuk memantau, melihat situasi, dan kondisi, khususnya kesiapan aparat untuk memastikan rasa […]
Kapolresta Bandung Tidak Pulang 3 Kali Lebaran
NAGREG, Balebandung.com – Kapolresta Bandung Kombes Pol Hendra Kurniawan mengaku sedih dengan kondisi jalur mudik di Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung yang kondisinya saat ini sepi pemudik. Padahal tahun-tahun sebelumnya jalur mudik ini biasanya ramai dan padat dilintasi kendaraan pemudik baik roda dua maupun empat dari arah Bandung ke Tasikmalaya-Garut saban jelang Lebaran. Dari pengalamannya bertugas, […]
1 Tewas Tertimpa Truk Hino Pecah Ban di Nagreg
NAGREG – Kecelakaan akibat pecah ban truk terjadi di Jalan Raya Nagreg, Kampung Paslon Desa Kendan Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung, sekitar pukul 06.30 WIB, Selasa (26/9/17). Mobil bernopol D 9613 YT yang mengalami pecah ban menabrak motor Satria FU No Pol Z 5395 FY sehingga pengendara motor bernisinial DSH (32), tewas saat dilarikan ke rumah […]
Nagreg Macet Akibat Laka Bus vs Motor
NAGREG – Kepadatan kendaraan di Jalur Nagreg Kabupaten Bandung mulai menunjukan intensitas yang tinggi, di musim mudik H-4 lebaran Rabu (21/6/17). Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Yusri Yunus menjelaskan terkait adanya perlambatan di Nagreg,sekira pukul 12.00 WIB, akibat adanya kecelakaan di kawasan Malangbong,Garut. “Ada perlambatan saat kendaraan masuk Nagreg hingga 5 km menjelang perbatasan […]
Lantas Polsek Nagreg Aplikasikan e-Tilang
NAGREG – Unit Lalulintas Polsek Nagreg Polres Bandung mulai mengaplikasikan tilang elektronik atau e-Tilang, Kamis (5/4/17), untuk memberikan pelayanan prima kepada para pelanggar. “Khusus untuk pelanggar lalulintas warga yang berada di wilayah Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung, setelah membayar denda tilang di Bank BRI, tinggal kontak petugas Unit Lantas Polsek Nagreg,” kata Kapolsek Nagreg Kompol Sudrajat, Kamis […]
Jalan Nagreg Longsor, 1 Mobil Tertimbun
NAGREG – Longsor terjadi di sebuah bukit setinggi 15 meter di Jalan raya Tanjakan Bohong, Kp Warung Bir Desa Ciherang Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung sekitar pukul 17.00 WIB, Jumat (9/12/16). Akibatnya arus jalan Tasikmalaya dan Garut tertutup material longsor sehingga arus lalu lintas dari arah Bandung menuju Tasik-Garut maupun sebaliknya dialihkan ke Jalan Lingkar Nagreg. […]
Baru Dilantik, Kapolri Langsung Terjun ke Nagreg
NAGREG – Kepala Kepolisian RI Komjen Pol Tito Karnavian mengaku dirinya baru melakukan sertijab Kamis (14/7/16) lalu dan langsung terjun ke lapangan meninjau Operasi Ramadaniya 2016. Kapolri pun tiba di Nagreg Minggu (17/7/17) pagi menggunakan helikopter Mabes Polri yang selanjutnya mengecek Pos Pam Cagak, Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung. Tito menandaskan pengamanan Lebaran merupakan program jangka pendek […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
