Dongkrak Pendapatan, Bapenda Kab Bandung Luncurkan Program Gerebeg Pajak

Dongkrak Pendapatan, Bapenda Kab Bandung Luncurkan Program Gerebeg Pajak

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Bandung resmi meluncurkan program inovatif “Gerebeg Pajak” di Soreang, Kamis (27/2/2025). Kepala Bapenda Kabupaten Bandung Akhmad Djohara mengatakan program ini merupakan salah satu ikhtiar untuk mendongkrak pendapatan asli daerah (PAD), terutama dari sektor pajak. “Program Gerebeg Pajak ini diluncurkan sebagai upaya serius dalam mengejar target PAD Kabupaten […]

Tak Bayar Pajak, Bapenda Kab Bandung Pasang Spanduk Peringatan di Tempat Usaha Nakal

Tak Bayar Pajak, Bapenda Kab Bandung Pasang Spanduk Peringatan di Tempat Usaha Nakal

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemkab Bandung melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan Satuan Tugas Pengendalian Penataan Ruang, Penyelenggaraan Bangunan Gedung dan Perizinan Berusaha (Satgas PPR-PBG-PB), melakukan pemasangan spanduk peringatan di lokasi tempat usaha nakal yang tidak membayar pajak. Spanduk bertuliskan “TEMPAT USAHA INI BELUM MEMBAYAR PAJAK DAERAH. Sesuai ketentuan Perda Nomor 10 Tahun 2023 tentang Pajak […]

Bupati Bandung Minta Kerjasama Pihak BUMN Demi Pembangunan

Bupati Bandung Minta Kerjasama Pihak BUMN Demi Pembangunan

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna meminta kerjasama yang baik dan kontribusi dari pihak swasta maupun BUMD/BUMN yang beroperasi di wilayah Kabupaten Bandung, dalam rangka pembangunan Kabupaten Bandung. Bupati mengingatkan agar semua pihak sadar akan hak dan kewajibannya demi kebaikan bersama. Hal itu diungkapkannya saat rapat bersama perwakilan dari BUMD/BUMN, di Ruang Rapat Bupati, […]

Bupati Bandung Ancam Segel Tempat Usaha dan Wisata yang Tak Berizin dan Tidak Bayar Pajak

Bupati Bandung Ancam Segel Tempat Usaha dan Wisata yang Tak Berizin dan Tidak Bayar Pajak

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna berencana membentuk Satuan Tugas (Satgas) Penertiban Perizinan Tempat Usaha di Kabupaten Bandung, dalam rangka meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD). Langkah ini diambil karena mayoritas tempat usaha termasuk tempat-tempat wisata di Kabupaten Bandung disinyalir tidak memiliki izin alias ilegal. Akibatnya, terjadi lost potensi pendapatan hingga ratusan miliar per tahun. […]

Selama 3,5 Tahun Menjabat Bupati Bandung, 2 Hal Ini Tidak Dilakukan Kang DS

Selama 3,5 Tahun Menjabat Bupati Bandung, 2 Hal Ini Tidak Dilakukan Kang DS

Bale Bandung

CIPARAY, Balebandung.com – Calon Bupati Bandung petahana nomor 2 Dadang Supriatna mengaku selama 3,5 tahun memimpin Kabupaten Bandung, dirinya belum pernah berinisiatif untuk menaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) maupun pajak dan retribusi lainnya, termasuk tarif PDAM atau layanan air minum dari Perumda Tirta Raharja Kabupaten Bandung. Cabup Dadang Supriatna merasa khawatir jika pajak dinaikan […]

Bebaskan dari Pajak, Bupati Bandung Dorong Lahirnya Perdes Lahan Sawah Dilindungi

Bebaskan dari Pajak, Bupati Bandung Dorong Lahirnya Perdes Lahan Sawah Dilindungi

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna mengimbau agar Badan Permusyawaratan Desa (BPD) mendorong pemerintahan desanya masing-masing untuk segera membuat peraturan desa (perdes) tentang Lahan Sawah Dilindungi (LSD). Menurut bupati hal ini penting agar LSD yang ditetapkan di tiap-tiap desa agar terbebas dari pajak, demi ketahanan pangan dan terlindunginya mata pencaharian para petani. Luas LSD […]

Sampai 30 Juni 2024, Pemkab Bandung Hapus Denda Piutang Pajak

Sampai 30 Juni 2024, Pemkab Bandung Hapus Denda Piutang Pajak

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemkab Bandung melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Bandung kembali menggelar program insentif penghapusan sanksi administratif berupa denda atas piutang pajak daerah. Penghapusan denda atas piutang pajak daerah tersebut, berlaku mulai dari 1 Maret hingga 30 Juni 2024. Kepala Bapenda Kabupaten Bandung Erwan Kusuma Hermawan menjelaskan, ada beberapa jenis pajak yang diberikan penghapusan […]

Sekda Cakra Amiyana: Duta Pajak Harus Jadi Agen Sosialisasi dan Digitalisasi Pajak

Sekda Cakra Amiyana: Duta Pajak Harus Jadi Agen Sosialisasi dan Digitalisasi Pajak

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemilihan Duta Pajak yang digelar Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Bandung hendaknya memperhatikan aspek digitalisasi pajak dalam rangka peningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Terlebih para Duta Pajak ini merupakan generasi milenial yang dinilai akrab dengan dunia digital. Pesan tersebut disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana saat mewakil Bupati Bandung Dadang Supriatna […]

Nih, Strategi Bapenda Kab Bandung untuk Capai Target PAD 2024

Nih, Strategi Bapenda Kab Bandung untuk Capai Target PAD 2024

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemkab Bandung menargetkan Pendapatan Asli Daerah di tahun APBD 2024 sebesar Rp1,4 triliun atau naik dari tahun 2023 yang sebesar Rp1,3 triliun. Sementara untuk target Pajak Daerah sebesar Rp740 miliar atau naik dari tahun 2023 yang sebesar Rp657 miliar. “Mudah-mudahan target ini realiasasinya bakal sesuai dengan target di APBD 2024,” ucap Kepala […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.