BANDUNG, Balebandung.com – Kepala Badan Komunikasi Strategis Daerah Partai Demokrat Jawa Barat M. Hailuki optimis duet Anies Baswedan dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai calon presiden dan calon wakil presiden bakal terwujud. Keyakinannya itu didasarkan kepada realita makin intensif pertemuan keduanya dan akan diselenggarakannya kegiatan bersama di Bandung pada Sabtu dan Minggu, 5-6 Agustus 2023. […]
Tag: PARTAI DEMOKRAT
Mengenal Lebih Dekat Sosok H. Yus Russamsi Ahmad
MAJALAYA,balebandung.com – Mengenal lebih dekat sosok H. Yus Russamsi Ahmad. Ia adalah bakal calon legislatif DPR RI dari Partai Demokrat. Yus Russamsi pun bisa dikatakan orang baru menyelami dunia politik, tetapi ia sudah mengenal bagaimana tentang politik di Indonesia. Yus Russamsi diminta oleh elit Partai Demokrat untuk mendampingi tokoh seniornya, yaitu H. Dede Yusuf M. […]
Bacaleg Partai Demokrat Yus Russamsi Ahmad : Niat Ikhlas, Lillah, Nyaah Ka Rakyat
MAJALAYA,balebandung.com – H. Yus Russamsi Ahmad, warga pribumi asal Majalaya Kabupaten Bandung Jawa Barat yang memiliki kesempatan untuk maju pada kontestasi pemilihan legislatif di tingkat pusat DPR RI pada Pemilu 14 Februari 2024 mendatang. Ia merupakan kader Partai Demokrat yang sehari-hari bergerak pada perusahaan perjalanan ibadah haji dan umrah PT. Indojava Mulia Wisata. “Ini dalam […]
Saeful Bachri : Partai Demokrat Disukai Banyak Orang
BALEENDAH,balebanding.com Penasehat Imah Rancage sekaligus Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Bandung Saeful Bachri menjalin silaturahmi dengan para kader Partai Demokrat di Sekretariat Imah Rancage, Rumah Aspirasi Anggota DPR RI H. Dede Yusuf M. Effendi di Baleendah Kabupaten Bandung, Selasa (18/4/2023) sore. Silaturahmi di antara kader Partai Demokrat itu dilanjutkan dengan buka bersama puasa Ramadan 1444 […]
Kader Demokrat Bersama Anak Yatim Doakan AHY Jadi Cawapres Dampingi Anies
CIPARAY, Balebandung.com – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Bandung bersama Anggota DPR RI H. Dede Yusuf M. Effendi memberikan santunan kepada 60 anak yatim berikut menyiapkan 10 gerobak untuk para pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah). Menyantuni anak yatim sekaligus silaturahmi dan buka bersama puasa Ramadan bersama dengan para kader Partai Demokrat […]
Ketertarikan Publik ke Demokrat Naik, Rakyat Butuh Perbaikan
SOREANG, Balebandung.com – Ketua Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrat Kabupaten Bandung Saeful Bachri mengungkapkan, naiknya ketertarikan publik terhadap partai Demokrat salah satu alasannya adalah akselerasi tujuan partai Demokrat selaras dengan kebutuhan rakyat. “Perubahan dan perbaikan, itu yang dibutuhkan rakyat dan dimisikan Demokrat saat ini,” kata Saeful Bachri kepada wartawan di Soreang, Jum’at (13/1/2023). Saeful Bachri […]
AHY Tak Ingin Insiden Korban Jiwa Pemilu 2019 Terulang
JAKARTA, balebandung.com – Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berharap, Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) bisa menjadikan pelajaran terhadap insiden pemilu di tahun 2019. Menurut AHY, insiden itu terkait jatuhnya korban jiwa pada Panitia Pemungutan Suara (PPS) baik yang meninggal dunia maupun sakit akibat kelelahan yang tidak terkontrol dan […]
Demokrat Kab Bandung Gelar Pleno Tentukan Calon Ketua PAC
SOREANG,balebandung.com – Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Bandung Saeful Bachri menyatakan bahwa pasca DPC Partai Demokrat Kabupaten Bandung sudah ber-SK (Surat Keputusan) dan jajaran pengurusnya dilantik oleh Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono, proses organisasi selanjutnya adalah bagaimana pembentukan PAC (Pimpinan Anak Cabang). “Kami sudah melakukan pleno DPC dan DPD untuk menentukan calon-calon […]
Hadiah Umrah, Partai Demokrat Berbagi Kepada Masyarakat Disaat Susah
CIPARAY,balebandung.com – Lebih dari 4.000 warga mengikuti jalan sehat dalam rangka Peringatan HUT ke-21 Partai Demokrat tahun 2022 di Graha Wirakarya Ciparay Jalan Raya Laswi Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung, Sabtu 10 September 2022.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
