Ridwan Kamil Siapkan 3 Langkah Strategis Jika Terjadi Kenaikan Harga Tak Wajar 

Ridwan Kamil Siapkan 3 Langkah Strategis Jika Terjadi Kenaikan Harga Tak Wajar 

Bale Jabar

KIARACONDONG, Balebandung.com – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memantau harga dan ketersediaan bahan kebutuhan pokok di Pasar Kiaracondong, Kota Bandung, Selasa (28/3/23). Dari hasil tinjauannya, beberapa bahan kebutuhan pokok mengalami kenaikan harga. Hal ini diakibatkan oleh permintaan yang tinggi saat bulan Ramadan. Gubernur Ridwan Kamil memastikan, kenaikan harga tersebut masih terhitung wajar dan tidak ada […]

Tokopedia Dorong Implementasi Digitalisasi Pasar Rakyat

Tokopedia Dorong Implementasi Digitalisasi Pasar Rakyat

Bale Bandung

CICALENGKA, Balebandung.com – Sebagai bentuk dukungan terhadap UMKM lokal, Tokopedia, bagian dari grup GoTo, terus menggencarkan inisiatif Hyperlocal guna mendekatkan penjual dengan pembeli setempat, agar memiliki kesempatan yang sama untuk bertumbuh. Salah satunya dengan mendorong implementasi digitalisasi pasar rakyat. “Melalui program turunan inisiatif Hyperlocal, Digitalisasi Pasar Rakyat, kami berharap bisa memberikan panggung kepada pegiat pasar […]

Revitalisasi Pasar Jadi Fokus Disperindag Kab Bandung

Revitalisasi Pasar Jadi Fokus Disperindag Kab Bandung

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Bandung, Dicky Anugrah mengakui, revitalisasi pasar tradisional menjadi fokus pekerjaan rumah yang harus segera diselesaikan. “Seperti yang diamanatkan Pak Bupati kepada saya, setelah dilantik ada beberapa pekerjaan rumah yang harus saya petakan dan diselesaikan persoalan-persoalan yang ada di pasar,” ungkap Dicky kepada wartawan usai dilantik di […]

16 Pasar di-Rapid Test Pemkab Bandung

16 Pasar di-Rapid Test Pemkab Bandung

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Bandung melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) serta Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) telah menggelar rapid test di 16 pasar hingga 8 Juli 2020. Hal tersebut merupakan upaya mencegah munculnya klaster baru Covid-19 di Kabupaten Bandung. “Sampai kemarin, kami telah melakukan rapid test di 16 pasar. Dari […]

Dua Pasar di Kota Bandung Kembali Beroperasi

Dua Pasar di Kota Bandung Kembali Beroperasi

Bale Kota Bandung

BALEKOTA, Balebandung.com – Pasar Sadang Serang dan Pasar Leuwipanjang di Kota Bandung kembali diijinkan beroperasi oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Bandung setelah sempat ditutup karena ada pedagang yang terpapar Virus Corona. Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Bandung, Ema Sumarna menyebutkan, sebelumnya dua pasar tersebut akan ditutup selama 14 hari. […]

Wabup : Pasar Sehat Bersama Edukasi Pasar Tradisional Terapkan Protokol Kesehatan

Wabup : Pasar Sehat Bersama Edukasi Pasar Tradisional Terapkan Protokol Kesehatan

Bale Bandung

MAJALAYA, Balebandung.com  – Wakil Bupati Bandung Gun Gun Gunawan mengapresiasi Pasar Sehat Bersama yang diterapkan di Pasar Stasiun, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, Kamis (18/6/2020). Dalam kegiatan Pasar Sehat Bersama diterapkan protokol kesehatan Covid-19 di pasar tersebut baik bagi pembeli maupun penjual di pasar. “Tentu saya mengapresiasi, merespon dan mendukung kegiaatan ini. Semoga Pasar Sehat Bersama ini […]

Seminggu 8 Kali, Truk Angkut Sampah TPS Pasar Majalaya

Seminggu 8 Kali, Truk Angkut Sampah TPS Pasar Majalaya

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung secara rutin mengirimkan armada truk pengangkut sampah ke Tempat Pembuangan Sampah (TPS) di Pasar Baru Majalaya. Dalam seminggu, sebanyak 8 hingga 9 kali dilakukan pengangkutan. Posisi TPS yang berada di pinggir Jalan Pasar Baru, membuat sampah tidak hanya bersumber dari dalam pasar saja, namun juga dari […]

Pemkab Bandung Gelar Rapid Test di Pasar Majalaya

Pemkab Bandung Gelar Rapid Test di Pasar Majalaya

Bale Bandung

MAJALAYA, Balebandung.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung gencar melakukan pencegahan penularan penyakit akibat virus corona (Covid-19) di titik-titik keramaian, terutama di kawasan pasar tradisional. Hal itu dilakukan guna menghindari timbulnya cluster baru Covid-19. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Bandung Popi Hopipah mengatakan, pencegahan penularan melalui kegiatan rapid test itu sebelumnya telah dilakukan di […]

Pemkot Bandung BPOM Kolaborasi Ciptakan Pasar Aman

Pemkot Bandung BPOM Kolaborasi Ciptakan Pasar Aman

BANDUNG, Balebandung.com – Pemkot Bandung bersama Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) di Bandung akan memberikan sertifikasi pada setiap pasar di Kota Bandung. Nantinya setiap pasar aman dari kandungan bahan berbahaya. Perlu diketahui sebanyak 97 persen bahan baku makanan berasal dari luar Kota Bandung. Meski begitu Pemkot Bandung akan terus memperketat pengawasan bersama BPOM. Tujuannya, […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.