SOREANG, Balebandung.com – Menghadapi Pilkada 2020 di Kabupaten Bandung, sebanyak 10 nama sudah masuk pada tahap penjaringan di Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Begitu disampaikan Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PKB Kabupaten Bandung Cucun Ahmad Syamsurijal ditanya kesiapan partainya di pesta demokrasi tahun depan. Meski tak merinci siapa saja nama nama itu, namun Cucun menuturkan bila […]
Tag: Pilkada Kab Bandung 2020
PAN Siapkan Kadernya untuk Maju di Pilbup Bandung
SOREANG, Balebandung.com – Partai Amanat Nasional (PAN) Jawa Barat yakin kadernya bisa ikut di ajang kontestasi Pemilihan Bupati (Pilbup) Bandung 2020. Ketua DPW PAN Jabar Ahmad Najib Qodratullah menyebut keikutsertaan kader PAN tersebut sesuai instruksi DPP APN. “Dari DPP kami (pengurus daerah) diminta untuk memiliki target khusus di Pilkada 2020,” ungkap Najib kepada wartawan, di […]
Jelang Pilkada, Nasdem Kab Bandung Ajak Parpol Kawal APBD
SOREANG, Balebandung.com – Jelang Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Bandung 2020, Ketua DPD Partai Nasdem Kabupaten Bandung Agus Yasmin mengajak para pengurus partai politik lain yang ada di Kab Bandung untuk mulai memfokuskan perhatiannya dan mengawal APBD Kab Bandung 2019/2020. Menurut Agus hal ini penting , terutama parpol yang punya anggota legislatifnya di DPRD Kab Bandung, […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
