Polsek Pacet Himbau Warga Taati Saran Pemerintah

Polsek Pacet Himbau Warga Taati Saran Pemerintah

Bale Bandung

PACET, Balebandung.com – Dampak dari adanya virus Corona atau Covid 19 yang sudah masuk indonesia membuat beberapa barang seperti masker dan antiseptik menjadi langka dipasaran, belum lagi banyaknya isu-isu yang merebak dimasyarakat tentang corona dikhawatirkan akan menimbulkan kepanikan masyarakat yang pastinya berdampak buruk bagi lingkungan. Menanggapi terkait hal tersebut, personil dari Polsek Pacet Polresta Bandung […]

Polsek Cikancung Himbau Warga Ikuti Saran Pemerintah

Polsek Cikancung Himbau Warga Ikuti Saran Pemerintah

Bale Bandung

CIKANCUNG, Balebandung.com – Perkuat Sinergitas dalam rangka upaya pencegahan penyebaran Virus Covid-19, Polsek Cikancung Polresta Bandung bersama Pemerintahan Kecamatan Cikancung dan Koramil Cicalengka – Cikancung menggelar sosialisasi bersama kepada masyarakat di wilayah Kp. Bojongbadak Desa Cikasungka Kec. Cikancung Kabupaten Bandung, Rabu Malam, (25/03/2020). Sosialisasi disampaikan menggunakan mobil patroli Polsek Cikancung dilengkapi pengeras suara, berkeliling Kampung […]

Polsek Cicalengka Siapkan Tempat Cuci Tangan di Mako

Polsek Cicalengka Siapkan Tempat Cuci Tangan di Mako

Bale Bandung

CICALENGKA, Balebandung.com – Anggota Polsek Cicalengka Polresta Bandung. Berlakukan cuci tangan terlebih dahulu bagi anggota maupun masyarakat yang masuk ke Mapolsek Cicalengka, hal tersebut dilakukan sebagai respon cepat serta upaya untuk pencegahan penyebaran Virus Corona (Covid-19). Kamis, 26/03/2020). Memasuki Polsek Cicalengka, masyarakat yang kebetulan membutuhkan pelayanan Kepolisian seperti Surat Keterangan Kehilangan ataupun laporan pengaduan akan […]

Polsek Nagreg Gandeng Tokoh Agama Cegah Penyebaran Virus Corona

Polsek Nagreg Gandeng Tokoh Agama Cegah Penyebaran Virus Corona

Bale Bandung

NAGREG, Balebandung.com – Bhabinkamtibmas Desa Ganjarsabar Polsek Nagreg Polresta Bandung, Bripka Adam Wiguna lakukan kunjungan kepada tokoh agama, Ustadz Nurodin, Ketua DKM Mesjid Al Jihad di Kampung. Puri Adi Prima Desa Ganjarsabar Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung, Kamis, (26/3/2020). Kunjungan tersebut dalam rangka silaturahmi dan menyampaikan maklumat Kapolri tentang kepatuhan terhadap kebijakan pemerintah dalam penanganan penyebaran […]

Polsek Pasirjambu Sosialisasi Maklumat Kapolri

Polsek Pasirjambu Sosialisasi Maklumat Kapolri

Bale Bandung

PASIRJAMBU, Balebandung.com – Kehadiran Polisi di Desa atau pemukiman dan perkampungan merupakan wujud nyata hadirnya Negara di tengah-tengah masyarakat. Sebagai pengemban tugas pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat, hal inilah yang selalu dilakukan oleh seorang anggota Bhabinkamtibmas. Aiptu Ahmad Hudori selaku Bhabinkamtibmas Desa Margamulya Polsek Pasirjambu Polresta Bandung berkunjung ke desa binaan untuk melakukan tatap muka […]

Polsek Margahayu Himbau Warga Tak Berkerumun

Polsek Margahayu Himbau Warga Tak Berkerumun

Bale Bandung

MARGAHAYU, Balebandung.com – Masyarakat kec margahayu umumnya masyarakat perkotaan dimana Masih ada sebagian masyarakat yang tidak memahami akan pencegahan penularan wabah virus covid-19, Sehubungan dengan hal tersebut maka pihak kepolisian sektor margahayu polresta bandung melalui pikat gabungan fungsi terus menggalakan himbauan untuk tidak berkerumun dan mematuhi aturan yang sudah ditetapkan Pemerintah. Kegiatan tersebut di pimpin […]

Polsek Majalaya Beri Himbauan Antisipasi Penyebaran Virus Corona

Polsek Majalaya Beri Himbauan Antisipasi Penyebaran Virus Corona

Bale Bandung

MAJALAYA, Balebandung.com – Anggota Polsek Majalaya Polresta Bandung, melakukan Patroli pada malam hari serta menyampaikan Himbaun terhadap warga masyarakat, guna mengantisipasi penyebaran Virus Corona di wilayah Majalaya Kegiatan Patroli malam hari yang dilakukan oleh anggota polsek Majalaya, dengan menyisir ke tempat-tempat yang sering dilakukan nongkrong, dan masih kedapat warga yang sedang nongkrong. Petugas dalam kegiatan […]

Polsek Cimaung Semprotkan Disinfektan

Polsek Cimaung Semprotkan Disinfektan

Bale Bandung

CIMAUNG, Balebandung.com – Sebagai bentuk kepedulian terhadap merebaknya virus Corona,Bhabinkamtibmas Polsek Cimaung Polresta Bandung melaksanakan kegiatan penyemprotan disinfektan dirumah-rumah warga binaanya serta fasilitas umum lainnya di wilayah Desa Pasirhuni Kecamatan Cimaung kabupaten Bandung,Kamis (26/3/2020). Kegiatan penyemprotan disinfektan dirumah-rumah warga dan fasilitas umum seperti Masjid,Halaman rumah waega danĀ  tersebut diselenggarakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Cimaung Polresta Bandung […]

Polsek Cileunyi Sosialisasi Maklumat Kapolri

Bale Bandung

CILEUNYI, Balebandung.com – Sebagaimana yang telah tertuang dalam isi Maklumat Kapolri yang menegaskan bahwa dengan beredarnya Penyebaran Virus Corona (COVID-19) yang tengah mewabah dan menjangkiti sebagian warga masyarkat indonesia untuk sementara kegiatan aktifitas warga masyarakat yang sifatnya mengundang banyak orang dalam bentuk perkumpulan dan berkerumun agar segera di hentikan serta ditiadakan untuk menghindari percepatan dalam […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.