BANDUNG, Balebandung.com – PT Pos Indonesia (Persero) menerapkan serangkaian protokol khusus yang bertujuan untuk mencegah, mengurangi dan melindungi karyawan dari penyebaran wabah virus corona (Covid-19) di lingkungan Pos Indonesia. Saat ini, protokol tersebut telah disosialisasikan di kantor-kantor regional maupun kantor pos di seluruh Indonesia. Direktur Sumber Daya Manusia PT Pos Indonesia (Persero), Barkah Hadimoeljono menjelaskan, […]
Tag: Pos
Damkar KBB Kurang 5 Pos Antisipasi Kebakaran
PADALARANG – UPTD Pemadam Kebakaran Kabupaten Bandung Barat masih membutuhkan penambahan lima posko pemadam kebakaran (damkar) untuk menjangkau di setiap kecamatan di daerah yang ada di Bandung Barat. “Saat ini di KBB baru ada tiga posko pemadam kebakaran yakni di Lembang, Padalarang dan Cilin,” sebut Kepala UPTD Damkar KBB Dadang Dahyar, Kamis, (19/5/16). Dadang mengatakan […]
Bea Cukai Bandung Musnahkan Sex Toys yang Dikirim via Pos
BANDUNG – Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) TMP A Bandung memusnahkan barang bukti hasil pengawasan dan operasi terhadap barang ilegal atau beredar tanpa disertai cukai sehingga merugikan negara. “Pemusnahan barang yang sudah menjadi milik negara ini sudah disetujui oleh Menteri Keuangan dan Kepala KPKNL untuk dimusnahkan,” kata Kepala KPPBC Bandung Onny Yuar […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
