CIMAHI – Pemkot Cimahi sedang menyelidiki surat izin prinsip pendirian minimarket oleh beberapa pelaku usaha minimarket yang disinyalir palsu. Pasalnya hingga kini Pemkot Cimahi masih memberlakukan moratorium minimarket namun di lapangan ditemui banyak minimarket baru yang berdiri. Kepala Satpol PP Kota Cimahi Aris Permono membenarkan jika saat ini pihaknya sedang mendalami dan melakukan penyelidikan terhadap […]
Tag: Satpol PP Cimahi
Satpol PP Cimahi Gelar Operasi Yustisi ke Tempat Kos
CIMAHI – Petugas Satpol PP Kota Cimahi melakukan operasi yustisi ke warga rusunawa yang berada di Cimahi. Namun dari hasil operasi tersebut hampir sebagian besar warganya sudah memiliki izin tinggal termasuk KTP. “Kami sudah melakukan operasi yustisi ke penghuni rusunawa dan kesimpulannya para penghuninya sudah mengurus administrasi kependudukannya secara benar,” kata Kasatpol PP Cimahi Aris […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
