BPN Serahkan Ratusan Sertifikat Elektronik PTSL Gratis untuk Warga Ciparay

BPN Serahkan Ratusan Sertifikat Elektronik PTSL Gratis untuk Warga Ciparay

Bale Bandung

CIPARAY, Balebandung.com – Ratusan warga dari dua desa, yakni Desa Gunungleutik dan Desa Mekarlaksana Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung menerima sertifikat elektronik gratis Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dari Kantor Agraria dan Tata Ruang /Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN). Ratusan sertifikat elektronik PTSL itu diiserahkan kepada warga penerima manfaat dari dua desa tersebut di aula desa […]

Bupati Bandung: Sertifikasi Tanah Aset Daerah untuk Pengamanan Hukum dan Tingkatkan PAD

Bupati Bandung: Sertifikasi Tanah Aset Daerah untuk Pengamanan Hukum dan Tingkatkan PAD

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemkab Bandung tercatat memiliki 2.200 bidang tanah di mana 1.500 bidang di antaranya sudah tersertifikasi, sisa 700 yang belum. Hal itu diungkapkan Bupati Bandung Dadang Supriatna saat menerima kunjungan kerja Komisi II DPR RI di Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Bandung, Jumat 11 Juli 2025. Bupati Bandung mengakui dari 700-an yang […]

Bagikan 569 Sertifikat PTSL, Bupati Bandung: Boleh Diagunkan untuk Modal Usaha

Bagikan 569 Sertifikat PTSL, Bupati Bandung: Boleh Diagunkan untuk Modal Usaha

Bale Bandung

CIPARAY, Balebandung.com – Sebanyak 569 sertifikat hak atas tanah diserahkan Bupati Bandung Dadang Supriatna secara simbolis kepada para penerima sertifikat Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) tahun 2025 melalui Kantor Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Bandung. Penyerahan ratusan sertifikat dilakukan di GOR Desa Bumiwangi Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung, Kamis 12 Juni 2025. “Penerbitan sertifikat sebanyak 569 […]

Polda Jabar Amankan 4 Pemalsu Sertifikat Vaksin Covid-19

Polda Jabar Amankan 4 Pemalsu Sertifikat Vaksin Covid-19

Bale Jabar

BANDUNG, Balebandung.com – Polda Jawa Barat berhasil mengamankan empat orang pria berinisial JR, IF, MY, dan HH terkait kasus pemalsuan sertifikat vaksin Covid-19. Pengungkapan oleh Ditreskrimsus Polda Jabar ini bermula ketika polisi mendapati adanya akun Facebook dengan nama Jojo yang menawarkan sertifikat vaksin tanpa melakukan penyuntikan. Direskrimsus Polda Jabar Kombes Pol Arif Rachman menyebut kasus […]

Warga Kab Bandung Rame-rame Daftar Sertifikat Tanah Gratis

Warga Kab Bandung Rame-rame Daftar Sertifikat Tanah Gratis

Bale Bandung

SOREANG – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) tahun 2019 ini mengalokasikan 75.000 pada program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap ( PTSL ), menyusul dikeluarkannya Perpres 86 Tahun 2018 tentang Penguasaan dan Pemilikan Tanah Humas Kementrian ATR BPN Muhamad Saoki menjelaskan hal ini merupakan langkah reformasi agraria yang pada penyelenggaraannya ada dua Tahap yakni […]

Pemkot-BPN Kolaborasi, 85 Sekolah Miliki Sertifikat

Pemkot-BPN Kolaborasi, 85 Sekolah Miliki Sertifikat

BANDUNG – Kolaborasi Pemkot Bandung dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN) semakin membuahkan hasil. Salah satunya, sebanyak 85 lahan sekolah milik Pemkot Bandung kini bersertifikat. Wali Kota Bandung Oded M. Danial menyerahkan sertifikat tanah tersebut kepada kepala UPT Satuan Pendidikan di lingkungan Dinas Pendidikan Kota Bandung (Disdik) di Kantor Dinas Pendidikan Kota Bandung, Jalan Ahmad Yani, […]

Jokowi Serahkan 10.000 Sertifikat Gratis untuk Warga Kab Bandung

Jokowi Serahkan 10.000 Sertifikat Gratis untuk Warga Kab Bandung

Bale Bandung

SOREANG – Presiden Joko Widodo menyerahkan 10.000 sertifikat tanah kepada warga se-Kabupaten Bandung, di Dome Bale Rame, Soreang, Kabupaten Bandung, Senin (4/12/17). Presiden mengingatkan kepada para pemilik sertifikat yang akan mengagunkan sertifikatnya ke bank untuk berhati-hati dan melakukan perhitungan yang teliti. “Saya ingatkan supaya dihitung dulu, dikalkulasi dulu, bisa nyicil enggak?” ucap Presiden. Selain itu, […]

Sekda Dorong Sertifikasi Tanah Lebih Cepat

Bale Bandung

SOREANG – Sekretariat Daerah Kabupaten Bandung Ir. H. Sofian Nataprawira, MP mendorong pengurusan sertifikasi tanah di Kabupaten Bandung lebih cepat. Hal ini berarti harus dilakukan untuk pembaruan agraria sebagai proses restrukturisasi (penataan ulang susunan) kepemilikan, penguasaan, dan penggunaan sumber-sumber agraria (khususnya tanah). “Percepatan sertifikasi tanah ini akan mempengaruhi pemeliharaan data pendaftaran tanah, penanganan masalah tanah […]

Jokowi Bagikan Ribuan Sertifikat di Bandung

Bale Jabar

BANDUNG – Sebanyak 6,3 juta dari 19,8 juta bidang tanah di Jawa Barat sudah tersertifikasi oleh pemerintah. Ada 1.998 sertifikat diantaranya diberikan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di acara Penyerahan Sertifikat Hak Atas Tanah Program Strategis Nasional, Pembinaan, Fasilitasi, dan Kerjasama Akses Reform Jabar di Graha Batununggal Indah,Bandung, Rabu (12/4/17). Presiden Jokowi menyambut baik atas […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.