Diduga Salah Sasaran, Mahasiswa Universitas Telkom Dianiaya Sekelompok Orang

Diduga Salah Sasaran, Mahasiswa Universitas Telkom Dianiaya Sekelompok Orang

Bale Bandung

DAYEUHKOLOT, Balebandung.com – Seorang mahasiswa Universitas Telkom Bandung, menjadi korban salah sasaran sekelompok orang. Lombu Sinaga (20) jadi korban penganiayaan di depan minimarket Jalan Sukabirus, Desa Citeureup, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Senin (27/5/19) malam. Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Sudrajat mengatakan kejadian sekitar pukul 22.00 wib Senin malam. “Ada sekelompok orang membawa senjata tajam, hendak menyerang seseorang, […]

Mahasiswa Telkom University Tewas Gandir di Kamar Kos

Bale Bandung

DAYEUHKOLOT – Mahasiswa Telkom University Bandung, AR (22), ditemukan tewas gantung diri di kamar kosnya, Puri Indah 1, Kp. Sukabirus RT 02/RW 15 Jalan Umayah, Desa Citereup, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jumat (20/7/18). Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Risnanto SE mengatakan, jasad pemuda asal Kota Batam itu pertama kali ditemukan penjaga kosan Mamat Rahmat (50), sekitar jam […]

Tel-U Resmikan Creative Center

Bale Bandung

DAYEUHKOLOT – Rektor Telkom University (Tel-U) Prof. Ir. Mochamad Ashari, M.Eng., Ph.D., meresmikan fasilitas terbarunya bernama Gedung Telkom University Creative Center (TUCC), Selasa (9/5/17). Gedung yang menghabiskan sekitar Rp. 8,5 miliar ini dibangun dalam dua tahap. Pembangunan fisik gedung yang groundbreaking-nya dilaksanakan 22 Desember 2015 dan secara fisik selesai di pertengahan 2016, akan tetapi memakan […]

Nih, 3 Tips Jokowi Jadi Pengusaha Tangguh di Era MEA

Nih, 3 Tips Jokowi Jadi Pengusaha Tangguh di Era MEA

Bale Bandung

BOJONGSOANG – Presiden Joko Widodo menyampaikan sejumlah pesan atau tips berwirausaha saat membuka Jambore Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Perguruan Tinggi se-ASEAN, di Telkom University Bandung, Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung, Senin (23/5/16). Seperti diketahui Jokowi sendiri berlatar belakang pengusaha sebelum jadi presiden. Jokowi pun menyampaikan pengalamannya selama menjadi pengusaha mebeul. Pesan pertama yang disampaikan adalah, menjadi […]

Jokowi Buka Jambore HIPMI PT se-Asean di Telkom University

Jokowi Buka Jambore HIPMI PT se-Asean di Telkom University

Bale Bandung

BANDUNG – Presiden Jokowi hari Senin (23/5/16) ini pukul 10.00 WIB, dijadwalkan melakukan kunjungan kerja ke Telkom University Bandung untuk meresmikan Pembukaan Jambore Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Perguruan Tinggi se-ASEAN. Menurut Ketua Umum Badan Pengurus Pusat Hipmi Bahlil Lahadalia, presiden telah menyatakan kesediaan untuk membuka jambore terakbar bagi mahasiswa yang baru pertama kali diselenggarakan […]

173 Lapak PKL di Kawasan Telkom University Dibongkar Paksa

173 Lapak PKL di Kawasan Telkom University Dibongkar Paksa

Bale Bandung

DAYEUHKOLOT – Petugas gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Polres Bandung, dan TNI, mengeksekusi sebanyak 173 lapak PKL di depan kawasan Telkom University, Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Kamis (10/3/16). Mereka dianggap melanggar ketertiban umum karena mendirikan lapak dan bangunan di atas bantaran Sungai Cikapundung. Camat Dayeuhkolot Adjat Sudradjat mengatakan penertiban ratusan lapak PKL dan bangunan […]

Rasanya Super Deg-degan

Rasanya Super Deg-degan

Bale Bandung

BANDUNG, Balebandung.com – Masalah safety first bagi karyawan ternyata masih menjadi fokus permasalahan bidang industri di kawasan Asia Pasifik. Tema itulah yang diangkat oleh Amanda Julia Isa saat berpidato ada forum IEEE Industry Aplication Society Annual Meeting Student Competition and Conference di InterContinental, Dallas, Texas, Amerika Serikat, 21 Oktober lalu. Amanda mengemukakan pendapatnya terkait permasalahan […]

Nih, Kata Jokowi Soal Techno Park

Bale KBB

BOJONGSOANG – Presiden Joko Widodo menyatakan Indonesia membutuhkan pembangunan sumber daya manusia untuk bisa berkompetisi dengan negara lain. “Nah, saya melihat Bandung Techno Park ini menjadi salah satu tempat di mana SDM itu dibangun. Jadi, sangat bagus sekali, terutama yang berkaitan dengan information communication technology (ICT),” tandas Jokowi kepada Balebandung.com usai kunjungan ke Bandung Techno Park […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.