Tiga Pasang Calon Bupati Bandung Akui Pentingnya Media di Ajang Pilkada

Tiga Pasang Calon Bupati Bandung Akui Pentingnya Media di Ajang Pilkada

Bale Bandung

RANCABALI, Balebandung.com – Bakal Calon Bupati Bandung Yena Iskandar Ma’soemdan Calon Wakil Bupati Bandung H Usman Sayogi, dan Erik dari Timses Bedas, pose bersama usai dialog yang digelar PWI Kabupaten Bandung pada Rapat Kerja (Raker) dan OKK PWI Kab Bandung 2020, di Rancabali Tea Resort, Rancabali, Kab Bandung, Kamis (10/9/2020). (Foto : Iwa/TIMES Indonesia) Rapat […]

Golkar – Gerindra Resmi Berkoalisi Usung Nia-Usman

Golkar – Gerindra Resmi Berkoalisi Usung Nia-Usman

Bale Jabar

BANDUNG, Balebandung.com – Partai Gerindra akhinya resmi berkoalisi dengan Golkar di Pilkada Kabupaten Bandung 9 Desember 2020. Peresmian ditandai dengan penyerahan Model B1,KWK kepada pasangan calon Bupati/Wakil Bupati Bandung dari Golkar, Kurnia Agustina-Usman Sayogi, di Sekretariat DPD Partai Gerindra Jawa Barat, Minggu (30/8/2020). Penyerahan model B1.KWK dari Gerindra ini dilakukan bersamaan kepada empat calon kepala […]

Pemkab Bandung Perpanjang Insentif Pajak

Pemkab Bandung Perpanjang Insentif Pajak

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung berencana memperpanjang pemberian insentif pajak daerah. Rencanya perpangan tersebut dilakukan pada Agustus – September 2020. ”Kami merencanakan untuk perpanjangan insentif pajak daerah pada Agustus – September. Saat ini kita masik koordinasi dengab BPK,” jelas Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Bandung, Usman Sayogi pada jumpa pers, di Soreang, […]

Terpilih Damping Teh Nia di Pilkada, Usman Sayogi Siap Undur Diri dari ASN

Terpilih Damping Teh Nia di Pilkada, Usman Sayogi Siap Undur Diri dari ASN

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – DPP Partai Golkar mengeluarkan rekomendasi untuk calon Bupati Golkar kepada istri Bupati Bandung Dadang M Naser, Kurnia Agustina Naser (Teh Nia) sebagai calon Bupati Bandung dan Usman Sayogi sebagai Calon Wakil Bupatinya pada Pilkada Desember mendatang. Surat Keputusan (SK) rekomendasi diserahkan langsung oleh Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartanto di di Gedung […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.