Rumah Baca Jaya Bangsa Gelar Lomba Mewarnai

Bale Bandung

CILEUNYI – Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI ke-72, Rumah Baca Jaya Bangsa di Komplek Taman Cileunyi, Desa Cileunyi Kulon, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, menggelar lomba mewarnai yang diikuti anak-anak dari TK dan SD, Minggu (6/8/17). Ketua panitia lomba Tanti Novianty mengatakan sekitar 120 anak-anak dari mulai PAUD, TK dan SD ikut berpartisipasi pada lomba mewarnai […]

Anggota Babinkamtibmas Polres Bandung Ini Peduli Gerakan Literasi

Bale Bandung

CILEUNYI – Aipda Y. Dwi Rukmana tidak menyangka saat membuka empat dus buku sumbangan seseorang itu isinya berupa ratusan buku tentang kebangsaan, tepatnya mengenai Empat Pilar Kebangsaan. Lantas anggota Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Polsek Cimenyan Polres Bandung itu pun berpikir kalau buku itu harus dibaca oleh masyarakat di sekitar wilayah binaannya. “Kebetulan […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.