BANDUNG, Balebandung.com– Persib Bandung berharap tren kemenangan berlanjut ke pekan ke-10 Liga 1 2022/2023 saat menjamu Barito Putera di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Jumat 16 September 2022. Sebelumnya, Pangeran Biru mencatatkan dua kemenanangan beruntun atas RANS Nusantara FC (4 September) dan Arema FC (11 September). Persib kini menempati peringkat kedelapan klasemen sementara dengan […]
Tag: Indonesia
David Da Silva Koleksi 8 Gol, Selangkah Lagi Rebut Top Skor dari Matheus Pato
BANDUNG, Balebandung.com – Hingga pekan kesembilan Liga 1 Indonesia 2022/2023, Striker Persib Bandung David Da Silva telah mengoleksi 8 gol. Pada laga kesembilan Persib kontra Arema FC di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu, 11 September 2022, adalah gol kedelapan Da Silva musim ini. David Da Silva menyumbang satu dari dua gol kemenangan 2-1 Persib […]
Galaxy Z Fold3 dan Galaxy Z Flip3 5G Sudah Hadir di Indonesia
Samsung mengajak konsumen Milenial hingga Gen Z di Tanah Air untuk memaksimalkan keseharian dengan cara-cara baru yang istimewa lewat Galaxy Z Fold3 dan Z Flip3 5G yang menawarkan beragam fitur inovatif dengan dukungan durability lebih baik. BANDUNG, Balebandung.com – Samsung Electronics Indonesia resmi menghadirkan seri Galaxy Z terbaru bagi masyarakat Tanah Air, setelah diperkenalkan secara […]
Menpora Pastikan Liga 1 dan 2 Siap Digelar 20 Agustus dengan Prokes Ketat
JAKARTA, BaleBandung.com – Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, memastikan bahwa kompetisi Liga 1 dan 2 sudah siap digelar. Namun dengan catatan tetap menjaga protokol kesehatan, tetap dukung upaya pemerintah menangani pandemi dan keselamatan masyarakat yang utama. Kesimpulan itu disampaikan setelah Menpora mendengarkan pemaparan dari Ketum PSSI dan LIB tentang persiapan […]
Dr Cakra Amiyana ST. MA Akhirnya Ditunjuk Sebagai Sekda Kabupaten Bandung
SOREANG, Balebandung.com –Bupati Bandung HM Dadang Supriatna akhirnya mengumumkan secara resmi Dr Cakra Amiyana, ST.MA, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Bandung, sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten, Selasa (27/7/21). Terpilihnya Cakra Amiyana sebagai Sekda Kabupaten Bandung setelah disetujui Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian. Dalam surat bernomor 821/3948/SJ tentang Persetujuan Pengangkatan dan Pelantikan Pejabat Pimpinan Tinggi […]
Keren, Ada Festival RI-Inggris Oktober 2016
BANDUNG – Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menerima kunjungan dari British Embassy Prosperity terkait kerjasama kebudayaan antara Inggris dan Kota Bandung, di Pendopo, Jalan Dalem Kaum, Kamis (25/8/16). Ridwan menyatakan kebudayaan mempunyai fungsi yang sangat besar bagi manusia dan masyarakat. “Kebudayaan mengatur agar manusia dapat mengerti bagaimana seharusnya bertindak, berbuat, menentukan sikapnya kalau mereka berhubungan dengan […]
1% Orang Indonesia Kuasai 55% Kekayaan Negara
LEMBANG – Adanya ketimpangan kondisi ekonomi masyarakat saat ini mengakibatkan adanya perbedaan yang sangat mencolok antara si kaya dan si miskin. Kondisi ini pun tak pelak mengakibatkan banyak sekali kekayaan negara, baik sumber daya alam serta potensi ekonomi lainnya, hanya dikuasi oleh segelintir orang saja. Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan mengungkapkan saat ini sedikit sekali […]
Militer Indonesia Terkuat di Asia Tenggara
Balebandung.com – Global Firepower (GFP), situs yang menyediakan analisis kekuatan militer negara di dunia merilis data terbaru 100 negara dengan militer terkuat meliputi 50 faktor berbeda. Indonesia menjadi negara dengan militer terkuat ke-12 di dunia. Di tahun 2015, negara dengan militer terkuat di dunia masih dipegang Amerika Serikat, diikuti Rusia dan China di posisi kedua dan […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
