DAYEUHKOLOT, balebandung.com – LAZISNU Kabupaten Bandung siap meluncurkan aplikasi Sitrendy untuk menggarap zakat, infaq dan sedekah. Dalam pertemuan dengan Center of Excellence (CoE) Smart MSME & Halal Ecosystem (SHE) Telkom University (Tel-U) pada Jumat (14/11/2025), Ketua LAZISNU, Ajengan Asep Januarsah, secara terbuka mengakui tantangan internal lembaganya, terutama terkait ketersediaan Sumber Daya Manusia (SDM). Sitrendi, yang […]
Tag: infaq
LAZISNU Gelar Sosialisasi dan Penguatan Program Koin NU di Bandung
PACET, balebandung.com – Dalam upaya memperkuat kemandirian organisasi sekaligus mengoptimalkan program Koin NU, Lembaga Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah Nahdlatul Ulama (LAZISNU) bersama NU Online menggelar kegiatan Sosialisasi dan Penguatan Program Koin NU, di Sekretariat MWCNU Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung, Ahad 14 September 2025. Wakil Direktur Fundraising, Humas, dan IT NU Care-LAZISNU, Anik Rifqoh menjelaskan, […]
Realisasi Sukses di 2024, Baznas Kab Bandung Targetkan Pendapatan Rp17 Miliar di 2025
SOREANG, Balebandung.com – Realisasi pendapatan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Bandung berhasil melampaui target sepanjang tahun 2024 sebesar Rp12 miliar. Ketua Baznas Kabupaten Bandung Yusuf Ali Tantowi menyebutkan, pendapatan Baznas Kabupaten Bandung mencapai Rp12.182.278.925 sepanjang tahun 2024. “Jumlah pendapatan keseluruhan per tanggal 1 Januari 2024 sampai 31 Desember 2024 alhamdulillah melampaui target mencapai Rp.12,1 […]
Baznas Kabupaten Bandung Berdayakan UPZ untuk Capai Target ZIS Rp12 Miliar Tahun Ini
SOREANG, Balebandung.com – Potensi zakat infak dan sedekah (ZIS) di Indonesia setiap tahunnya sangat besar bisa mencapai Rp327 triliun. Namun dari potensi itu yang baru tergali oleh BAZNAS pusat sampai provinsi dan kabupaten/kota serta Lembaga Amil Zakat baru sekitar 10 persennya atau Rp33 triliun. “Di Kabupaten Bandung dari perhitungan kami terdapat potensi ZIS Rp190 miliar […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
