SOREANG, Balebandung.com – Melalui perolehan nilai 20 poin, Kabupaten Bandung berhasil meraih peringkat III pada ajang Seleksi Tilawatil Quran dan Hadist (STQH) XVII tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar), yang digelar 25 hingga 30 Agustus 2021 di Pusdai Kota Bandung. Prestasi didapat karena beberapa peserta mampu meraih yang terbaik pada beberapa cabang perlombaan. Diantaranya Terbaik I […]
Tag: Jabar
Vaksinasi Jabar 150 Ribu Perhari, Ridwan Kamil: Itu Masih Kurang
SOREANG, BaleBandung.com – Gubernur Ridwan Kamil menjelaskan, saat ini pelaksanaan vaksinasi di Jabar sudah mencapai sekitar 150 ribu per hari, dan merupakan jumlah vaksinasi harian kedua tertinggi di Indonesia. Akan tetapi karena target vaksinasi sebanyak 37 juta jiwa dari total sekitar 50 juta penduduk Jabar, kata gubernur, jumlah 150 ribu vaksinasi per hari tetap masih […]
BI dan OJK Berkomitmen Bantu Pemulihan Ekonomi Jabar
BANDUNG, Balebandung.com – Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Jawa Barat (Jabar) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Jabar, berkomitmen membantu Pemulihan Ekonomi Daerah (PED) Jabar di masa pandemi Covid-19. Kepala BI Jabar Herawanto mengatakan, pihaknya akan memberikan analisa ekonomi secara berkala kepada Komite PED Jabar dan Pemerintah Provinsi Jabar. Analisa tersebut menjadi dasar dan pertimbangan […]
Administrasi Alih Kelola SMA/SMK di Jabar Beres Oktober
BANDUNG – Mulai 1 Januari 2017 alih kelola SMA/SMK dari pemerintah kabupaten/kota kepada pemerintah provinsi secara resmi dilakukan di seluruh wilayah Provinsi Jawa Barat. Namun, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan mengungkapkan segala urusan terkait administrasi alih kelola tersebut bakal beres Oktober 2016. “Peralihan itu terakhir Oktober. Oktober itu semua administrasi udah selesai baik SDM, aset, […]
Kopi Asal Pangalengan Jadi Juara Dunia
BANDUNG, Balebandung.com – Kopi Java Preanger asal Jawa Barat yang dikembangkan petani kopi Ayi Suteja di Malabar Pangalengan, berhasil menjadi juara satu dalam festival kopi dunia yang digelar Atlanta Amerika Serikat Maret lalu. Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan meminta petani kopi juara dunia asal Jawa Barat kian mandiri dan meneguhkan skema bisnisnya. Dengan cara demikian, kata […]
Jabar Harus Jadi Kontributor Terbesar dalam Prestasi Olahraga
BANDUNG – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat Netty Heryawan memberikan motivasi Kepada Tim Pelatda PON XIX 2016 Cabang Olahraga Beladiri, untuk mengharumkan nama Jawa Barat. “Maka kita bersama-sama harus menyukseskan dan memenangkan PON XIX di Jawa Barat, karena ini bukan saja sebuah hajatan elitis, tapi ini helaran bersama yang diikuti oleh motivasi dan […]
Permudah Akses Keuangan Masyarakat, Jabar Bentuk TPAKD
BANDUNG – Survei nasional literasi keuangan Indonesia yang diliakukan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tahun 2013, menyebutkan bahwa tingkat literasi atau pemahaman masyarakat tentang produk dan layanan jasa keuangan sangatlah rendah yaitu sekitar 21,8%, berbanding terbalik dengan penggunaan produk dan layanan jasa keuangan oleh masyarakat yang cukup tinggi yaitu sekitar 60%. Hal ini mencerminkan bahwa […]
Irjen Pol Jodie Rooseto Tak Asing dengan Lingkup Polda Jabar
BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menghadiri serah terima jabatan Kapolda Jabar. Kepala Kepolisian Daerah Provinsi Jawa Barat Irjen Pol Moechgiyarto resmi berpindah jabatan menjadi Kapolda Metro Jaya. Sementara, posisi Kapolda Jabar saat ini diisi Irjen Pol Jodie Rooseto yang sebelumnya menjabat Widyaiswara Utama Sespim Polri Lemdikpol. “Atas nama Pemerintah Provinsi Jawa Barat, selamat bertugas […]
Jabar – Walonia Tandatangani LoI Kerjasama Berbagai Bidang
BANDUNG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat bersama Pemerintah Negara Bagian Walonia di Belgia melakukan penandatangan Letter of Intent (LoI) untuk kerjasama di berbagai bidang. Penandatangan ini dilakukan oleh Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar bersama Wakil Presiden Negara Bagian Walonia Jean-Claude Marcourt dan disaksikan langsung oleh Her Royal Highness (HRH) Princess Astrid sebagai representasi dari […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
