SOREANG, Balebandung.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bandung resmi menerima laporan dari tim kuasa hukum pasangan calon Bupati/Wakil Bupati Bandung nomor 2 Dadang Supriatna/Ali Syakieb (Paslon Bedas), terkait dugaan pelanggaran kampanye yang dilakukan Cabup Bandung nomor 1 Sahrul Gunawan. Tim kuasa hukum Paslon Bedas tiba di Kantor Bawaslu Kabupaten Bandung, Soreang, sekitar pukul 16.00 […]
Tag: Kampanye
Terungkap, Cabup Sahrul Gunawan Berkampanye di RSUD Otista Soreang
SOREANG, Balebandung.com – Viralnya rekaman video di medsos yang menayangkan Calon Bupati Bandung Nomor Urut 1 Sahrul Gunawan berkampanye di gedung fasilitas milik pemerintah, ternyata dilakukan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Otto Iskandar Di Nata (Otista) Soreang, Kabupaten Bandung, sekitar pukul 09.30 WIB, Senin (7/10) lalu. Menurut keterangan sumber saksi dan beberapa bukti, Sahrul […]
Utamakan Pencegahan, Panwascam Pasirjambu Belum Temukan Pelanggaran Pemilu
PASIRJAMBU, Balebandung.com – Panitia Pengawas Pemilu tingkat Kecamatan (Paswascam) Pasirjambu Kabupaten Bandung menggelar rapat koordinasi terkait penguatan kelembagaan jelang pemilu 2024, di Desa/Kec. Pasirjambu Selasa (30/1/2024). Ketua Panwascam Pasirjambu Agus Syarif Hidayat, menjelaskan rakor antara lain berupa pembinaan dari Bawaslu Kabupaten Bandung dan akademisi yang membahas strategi dalam proses pengawasan di masa kampanye. “Melalui rakor […]
Dua Pekan Jelang Pemilu, Panwascam Cangkuang Ajak Masyarakat Ikut Awasi Kampanye Pemilu 2024
CANGKUANG, Balebandung.com – Dua pekan menjelang pemungutan suara pada 14 Februari 2024, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Cangkuang, Kabupaten Bandung, kembali mengajak seluruh lapisan masyarakat ikut berpartisipasi aktif dalam mengawasi pelaksanaan kampanye Pemilu Serentak 2024. Ketua Panwascam Cangkuang, M Zezen Zainal M didampingi Kordiv HP2HM Andryka Salman dan Kordiv P3S David Ramadhan mengatakan masa kampanye […]
Panwascam Ciwidey Gercep Cegah Potensi Pelanggaran Kampanye
CIWIDEY, Balebandung.com – Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Ciwidey menggelar rapat koordinasi (rakor) dengan para Pengawas Kelurahan/Desa (PKD) se-Kecamatan Ciwidey, di Jalan Raya Ciwidey KM 1, Kabupaten Bandung, Selasa (30/1/2024). “Rakor ini bertujuan untuk penguatan kelembagaan dalam rangka pengawasan Pemilu 2024. Khususnya menyangkut kesiapan para PKD dalam melaksanakan tahap pengawasan logistik Pemilu 2024 di wilayah […]
LSI Denny JA: Program Kampanye Idris Sandiya Layak Dicontoh Caleg Lain
DEPOK, Balebandung.com – Calon anggota DPR RI dari Nasdem, Idris Sandiya, dinilai sangat layak untuk dicontoh para caleg lain yang sedang berkompetisi di Pileg 2024. Aneka program kampanye yang dijalankannya sangat kreatif dan inovatif dengan pesan profetik yang sangat kuat. Hal itu disampaikan peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Muhammad Khotib kepada pers di […]
Kader PKK Jadi Alat Kampanye Paslon NU Pasti
SOREANG, Balebandung.com – Tim advokasi dari pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bandung nomor urut 3 HM Dadang Supriatna-Sahrul Gunawan (Paslon Bedas) mendampingi pelapor dan saksi untuk melakukan klarifikasi terkait dugaan kader PKK berkampanye, di Bawaslu Kabupaten Bandung, Selasa (1/12/20). Pendampingan dilakukan Tim Advikasi Bedas (TAB), terkait laporan adanya dugaan ketidaknetralan unsur Pemberdayaam Kesejahteraan Keluarga […]
Demokrat Angkat Bicara Soal Kades Berkampanye
SOREANG, Balebandung.com – Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Bandung, Endang menilai tindakan yang dilakukan Kepala Desa (Kades) Tenjolaya, Kecamatan Pasirjambu, tidak etis dalam perhelatan Pilbup Bandung ini. Menurutnya hal itu akan merusak netralitas pemilihan kepala daerah yang berkualitas. Selain itu kualitas demokrasi akan menurun. “Sebaiknya para Kades bisa bersikap netral. Karena pilkada ini juga […]
Miliki Izin Cuti, Dadang Naser Akan Ikut Kampanyekan Nia di Pilbup Bandung
IBUN, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang M Naser menyampaikan bahwa dirinya sudah mengantongi izin cuti dari Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil selama masa kampanye Pilbup Bandung 2020. Dadang mengatakan bila cuti yang didapatkannya jatuh setiap hari Kamis. Oleh karena itu, dirinya bisa melakukan kampanye untuk sang istri Kurnia Agustina yang maju menjadi calon Bupati Bandung nomor urut 1 […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
