Pemkot Fasilitasi 11 Mobil Operasional untuk Pilkada

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Wali Kota Bandung M. Ridwan Kamil menyerahkan 11 unit bantuan kendaraan operasional kepada Ketua KPU Kota Bandung Rifqi Alimubarok, Dandim 0618/BS Bandung Letkol Inf Arfin Dahlan, dan Komandan DENPOM III/5 Bandung Letkol CPM Karti Amyus di Pendopo Kota Bandung, Jumat (5/1/18). Penyerahan kendaraan operasional itu itu ditujukan untuk melancarkan proses demokrasi yang tahun […]

KPU Kota Bandung Launching Tahapan Pilkada Serentak

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak akan dilaksanakan pada 27 Juni 2018. Kota Bandung akan jadi bagian dari pesta demokrasi itu dalam rangka memilih Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung yang baru. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung mulai gencar mensosialisasikan tahapan Pilwalkot Bandung kepada masyarakat agar mereka bisa turut terlibat aktif dalam proses demokrasi […]

KPU Kota Bandung Siap Sukseskan Pilkada Serentak

Bale Kota Bandung

BALEKOTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung menyatakan siap menggelar Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak. Ketua KPU Kota Bandung Rifqi Alimubarok menyatakan pihaknya sudah mempersiapkan berbagai komponen agar Pilkada Serentak di Kota Bandung bisa berjalan minim hambatan. “Kesiapan KPU Kota Bandung diukur dari 4 hal, yaitu dari segi anggaran, kesiapan penyelenggaraan, peserta pilkada, dan […]

Nyalon di Pilkada, ASN Harus Mundur

Bale Kota Bandung

BANDUNG – Aparatur Sipil Negara (ASN) yang akan mencalonkan diri sebagai kepala daerah harus mundur dari status ASN-nya. Surat pengunduran dirinya harus sudah ada sejak ditetapkan sebagai pasangan calon kepala daerah. Sesuai Ketetapan KPU mengenai Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak tahun 2018, penetapan pasangan calon akan dilakukan pada 12 Februari 2018. Ketua KPU Kota […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.