Tinjau Lokasi Longsor Nagreg, Bupati Kang DS : Kantor Desa Kendan Ambruk, 60 Rumah Warga Terancam

Tinjau Lokasi Longsor Nagreg, Bupati Kang DS : Kantor Desa Kendan Ambruk, 60 Rumah Warga Terancam

Bale Bandung

NAGREG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna ‘gercep’ langsung turun ke lapangan meninjau lokasi longsor di Desa Kendan, Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung, Senin (19/5/2025) pagi. Akibat longsor tebing setinggi 30 meter tersebut, tiga orang warga mengalami luka-luka dan mendapatkan perawatan. Selain itu, Kantor Desa Kendan ambruk rata dengan tanah tertimpa material longsor hingga. Kantor Desa […]

Polsek Nagreg Gercep Bantu Bencana Longsor, 2 Bangunan Ambruk 3 Korban Luka-luka 

Polsek Nagreg Gercep Bantu Bencana Longsor, 2 Bangunan Ambruk 3 Korban Luka-luka 

Bale Bandung

NAGREG, Balebandung.com – Longsor terjadi di Kampung Gunung Batu RT 03 RW 09, Desa Nagreg Kendan, Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung sekitar pukul 21.30 WIB Minggu malam, 18 Mei 2025. Bencana dipicu intensitas curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut sejak sore hari. Kapolresta Bandung, Kombes Pol Aldi Subartono menyampaikan longsor ditangani secara cepat dan sigap […]

Bupati Bandung Tinjau 3 Rumah Warga Terdampak Longsor

Bupati Bandung Tinjau 3 Rumah Warga Terdampak Longsor

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna bergerak cepat merespon bencana akibat hujan deras di wilayahnya. Ia meninjau langsung lokasi bencana dan warga terdampak banjir dan longsor yang terjadi Jumat (1/12/2023) sore. “Hari ini saya berkeliling untuk memantau lokasi mana yang rawan bencana dan mendesak untuk segera dibantu. Ada beberapa lokasi bencana banjir yang memang […]

Banjir Bandang dan Longsor Terjang Kertasari, Muspika Langsung Turun Tangan

Banjir Bandang dan Longsor Terjang Kertasari, Muspika Langsung Turun Tangan

Bale Bandung

KERTASARI,balebandung.com – Hujan deras yang mengguyur kawasan Kecamatan Kertasari Kabupaten Bandung pada Kamis (8/12/2022) siang pukul 11.45 WIB, menyebabkan aliran air mengalir deras di ruas jalan di kawasan Kertasari tersebut. Selain dipicu turun hujan dengan curah hujan yang cukup tinggi, juga aliran air atau debit air yang besar yang tidak tertampung drainase dan mengakibatkan air […]

Rumah yang Rusak Akibat Longsor Bakal Diperbaiki Melalui Program Bedah Rumah

Rumah yang Rusak Akibat Longsor Bakal Diperbaiki Melalui Program Bedah Rumah

Bale Bandung

SOREANG,balebandung.com – Bupati Bandung HM Dadang Supriatna melakukan peninjauan lapangan ke lokasi longsor tebing yang ada di permukiman penduduk di Kampung Pasirbatu RT 02/RW 13 Desa Karamat Mulya Kecamatan Soreang Kabupaten Bandung, Senin (24/10/2022) siang. Peninjauan lapangan ke lokasi longsor itu ada tiga titik lokasi, lokasi pertama di jalan penghubung jalan desa, sebuah tebing dan […]

Dinas PUTR Bantu GeoDipa Buka Timbunan Material Longsor

Dinas PUTR Bantu GeoDipa Buka Timbunan Material Longsor

Bale Bandung

PASIRJAMBU, Balebandung.com – Hujan Deras kembali mengguyur wilayah selatan Kabupaten Bandung pada Rabu (14/6) lalu, mengakibatkan bencana tanah longsor dan juga banjir di sejumlah titik di sekitar Ciwidey. Beberapa akses jalan tertimbun material tanah longsor sehingga tidak dapat dilewati oleh kendaraan. Kejadian tersebut berlokasi di jalan alternatif lintas provinsi, Kabupaten Bandung menuju Cianjur. Akses jalan […]

Geo Dipa Tangani Longsor yang Tutup Akses Jalan

Geo Dipa Tangani Longsor yang Tutup Akses Jalan

Bale Bandung

PASIRJAMBU, Balebandung.com – PT Geo Dipa Energi melakukan penanganan longsor di jalan penghubung antara Kabupaten Bandung dengan Cianjur Selatan yang terjadi akibat hujan deras yang terjadi Senin (6/6/2022) lalu. Upaya itu merupakan bagian dari Kepedulian Geo Dipa guna memenuhi kebutuhan dasar masyarakat sekitar wilayah operasional perusahaan. General Manager Geo Dipa Unit Patuha, Ilen Kardani menjelaskan, […]

Bupati Bandung Tinjau Lokasi Longsor Cimaung

Bupati Bandung Tinjau Lokasi Longsor Cimaung

Bale Bandung

CIMAUNG, Balebandung.com – Bupati Bandung H.M.Dadang Supriatna bersama jajaran perangkat daerah meninjau lokasi bencana longsor di Desa Sukamaju RW 05 Kecamatan Cimaung Kabupaten Bandung, Minggu (1/5/22). Bencana longsor tersebut menganggu akses jalan aktif yang biasa digunakan warga sekitar, dan kebetulan longsor itu dekat dengan permukiman warga. “Saya melihat kondisi Desa Sukamaju Kecamatan Cimaung yang longsor. Ini […]

Longsor Banjir Sergap Kabupaten Bandung, BPBD Siaga 24 Jam

Longsor Banjir Sergap Kabupaten Bandung, BPBD Siaga 24 Jam

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Bencana hidrometeorologi mulai menyergap Kabupaten Bandung. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung mencatat dalam tiga hari terakhir sudah terjadi bencana di tujuh titik. Ada tiga titik diantaranya bencana terjadi pada waktu hampir bersamaan. Pada Kamis, (4/11/21) jam 16.30 WIB, terjadi longsor di tiga titik, antara lain di Kampung Cinangka RT. 04 […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.