SOREANG, balebandung.com – Satuan Tugas Kepatuhan Pajak dan Retribusi serta Pengawasan dan Pengendalian Perizinan (Satgas KPRP3) Kabupaten Bandung kembali menggelar kegiatan penertiban reklame tidak berizin dan memiliki Perizinan Bangunan Gedung (PBG), Kamis 16 Oktober 2025. Kali ini menyasar dua kecamatan, yakni Soreang dan Katapang, dengan total lima titik strategis yang menjadi fokus penertiban. Tim gabungan […]
Tag: PBG
Ribuan Masjid dan Madrasah di Kab Bandung Bakal Mendapat Sertifikat Tanah, PBG, PBB Gratis
SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna meluncurkan Program 100 Hari Kerja Pemberian Sertifikat Hak atas Tanah Masjid dan Madrasah secara gratis, di Ruang Rapat Setda Kabupaten Bandung, Kamis (8/5/25). Peluncuran program ini ditandai dengan penyerahan sertifikat tanah gratis oleh Bupati Bandung untuk 4 masjid. “Totalnya ada sekitar 10 ribuan sertifikat gratis yang sedang diajukan […]
Hari Jadi ke-384, DPMPTSP Bandung Gratiskan Retribusi Perizinan PBG untuk Masjid dan Rumah Subsidi
SOREANG, Balebandung.com – Dalam rangka Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Bupati Bandung Dadang Supriatna memberikan kemudahan pengurusan perizinan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) gratis Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Bandung, Ben Indra Agusta menyebut, perizinan PBG gratis itu di antaranya untuk seluruh masjid dan rumah subsidi dan rumah masyarakat berukuran […]
Hari Jadi ke-384, Pemkab Bandung Gratiskan PBG untuk Masjid
SOREANG, Balebandung.com – Kabar gembira bagi yang akan membangun masjid, dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Pemkab Bandung menggratiskan layanan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) untuk pembangunan masjid. Layanan PBG gratis ini juga merupakan salah satu Program 100 Hari Kerja Bupati/Wabup Bandung periode 2025-2030, juga ditujukan bagi masjid yang sudah berdiri namun belum memiliki […]
Pemkab Bandung Larang Pembangunan di Sekitar Exit Tol Soreang Tanpa Izin
SOREANG, Balebandung.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) mengeluarkan larangan mendirikan bangunan di sepanjang Exit Tol Soreang tanpa izin. Larangan ini disampaikan melalui pemasangan spanduk imbauan yang ditujukan kepada para pengusaha di sekitar area tersebut, Kamis (13/2/2025). Termasuk bagi calon pengusaha yang hendak mendirikan bangunan di sepanjang Exit […]
DPUTR Kab Bandung Sosialisasikan Persetujuan Bangunan Gedung dan Tata Ruang
SOREANG, Balebandung.com – Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana menekankan pentingnya Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) sebagai salah satu instrumen penting dalam konstruksi bangunan dan memastikan pembangunan bangunan gedung berstatus legal. Sekda Cakra Amiyana juga mengungkapkan saat ini di Indonesia, termasuk di Kabupaten Bandung, baru sekitar 10% dari total bangunan yang berdiri, sudah memiliki PBG, yang […]
Kejar Target PAD, DPUTR Kab Bandung Jemput Bola Perizinan PBG
SOREANG, Balebandung.com – Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) Kabupaten Bandung melakukan upaya jemput bola dalam pengawasan dan pengendalian (wasdal) Persetujuan Bangunan Gedung (PBG). Kepala DPUTR Kabupaten Bandung Zeis Zultaqawa mengatakan, jemput bola dilakukan dalam upaya menggenjot realisasi target pendapatan asli daerah (PAD) dari retribusi dari perizinan PBG. Untuk itu pihaknya menerjunkan Tim Wasdal […]
DPUTR Kab Bandung Percepat Proses Verifikasi Pemohon PBG
SOREANG, Balebandung.com – Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) Kabupaten Bandung terus berupaya untuk mempercepat pelayanan permohonan rekomendasi izin Persetujuan Bangunan dan Gedung (PBG). Upaya yang dilakukan antara lain dengan gencar melakukan sosialisasi permohonan rekomendasi izin PBG, khususnya kepada para pemohon seperti melalui media sosial. Tenaga proses verifikasi pun terus ditambah untuk mempercepat proses […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
