MARGAASIH, Balebandung.com – Bupati Bandung terpilih HM Dadang Supriatna membuktikan dirinya disuntik vaksin Covid-19 di Rumah Sakit Unggul Karsa Medika (RS UKM), Kecamatan Margaasih, Kabupaten Bandung, Senin (1/3/21). Bupati Bandung terpilih disuntik vaksin setelah mengikuti prosesi pelantikan Penjabat Sekda Kabupaten Bandung Asep Sukmana di Gedung Sate, Kota Bandung. Didampingi para pejabat Pemkab Bandung, Dadang Supriatna, […]
Tag: VAKSIN COVID-19
Bupati dan Wabup Bandung Batal Disuntik Vaksin Covid-19
MARGAASIH, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang M Naser dan Wakil Bupati Bandung Gun Gun Gunawan batal untuk disuntik vaksin Covid-19 karena alasan medis. Dengan demikian Danlanud Sulaiman Kolonel (Pnb) Mohammad Nurdin dan Kepala Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappeda) Kabupaten Bandung Cakra Amiyana, menjadi yang pertama mendapatkan vaksin Covid-19 dalam launching vaksinasi di Kabupaten […]
Uji Klinis Vaksin Covid-19 Butuh 1.620 Relawan
BALEKOTA, Balebandung.com – Wali Kota Bandung Oded M. Danial mendukung proses uji klinis vaksin SARS Cov-2 atau virus corona penyebab penyakit Covid-19. Oded menyatakan dukungannya usai bertemu dengan tim peneliti vaksin yang dipimpin oleh Kusnandi Rusmil, professor dari Universitas Padjadjaran (Unpad) di Bale Kota Bandung, Senin (17/7/2020). Selain karena sudah melewati prosedur penelitian yang seharusnya, […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
