SOREANG, BaleBandung.com – Gubernur Ridwan Kamil menjelaskan, saat ini pelaksanaan vaksinasi di Jabar sudah mencapai sekitar 150 ribu per hari, dan merupakan jumlah vaksinasi harian kedua tertinggi di Indonesia. Akan tetapi karena target vaksinasi sebanyak 37 juta jiwa dari total sekitar 50 juta penduduk Jabar, kata gubernur, jumlah 150 ribu vaksinasi per hari tetap masih […]
Tag: VAKSINASI
Gus Muhaimin: Vaksinasi Harus Libatkan Semua Pihak
SOLOKANJERUK, Balebandung.com – Wakil Ketua DPR RI Bidang Korkesra Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) menyatakan vaksinasi Covid-19 harus melibatkan semua pihak, sebab jika pemerintah tidak mungkin bergerak sendirian. “Semua harus bergerak, dari pedesaan, tokoh agama dan tokoh masyarakat, DKM masjid, majelis taklim, pesantren, ormas, untuk mensukseskan vaksinasi ini,” tandas Gus Muhaimin saat meninjau Gebyar 23 Ribu […]
Pemkab Bandung Targetkan 1,6 Juta Warga Tervaksin Hingga Agustus 2021
SOREANG, Balebandung.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna menyatakan pihaknya menargetkan dalam bulan Juli dan Agustus 2021, vaksin Covid-19 harus selesai diberikan kepada 1.679.252 warga Kabupaten Bandung. Estimasinya, untuk bulan Juli diperlukan penyelesaian vaksin sebanyak 24.525 kali per hari. Sedangkan bulan Agustus diperlukan penyelesaian sebanyak 28.895 vaksin per harinya. Sementara Pemkab Bandung saat ini, baru bisa melaksanakan rata-rata […]
Usai Divaksin, Warga Solokanjeruk Dibekali Sembako
SOLOKANJERUK, Balebandung.com – Berbagai cara ditempuh untuk memotivasi masyarakat agar bersedia untuk divaksin Covid-19. Seperti dilakukan Ketua Fraksi PKB DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal, yang menggelar Gebyar Vaksinasi di lingkungan Ponpes Sa’adatuddaroin, Desa/Kecamatan Solokanjeruk, Kabupaten Bandung, Rabu (7/7/21). Menurut Kang Cucun, sapaannya, pemberian sembako setelah divaksin ini dilakukan untuk memotivasi masyarakat agar dengan kesadarannya sendiri bersedia […]
Renie Fauzi: Pengalaman Bupati Bandung yang Sudah Divaksin Menginspirasi
SOLOKANJERUK, Balebandung.com – Gebyar Vaksinasi Massal di lingkungan Ponpes Sa’adatuddaroin, Desa/Kecamatan Solokanjeruk, Kabupaten Bandung, Rabu (7/7/21), mendapat sambutan antusias warga sekitar. Warga yang mendaftar mencapai 500 orang. Namun pada pelaksanaan vaksinasi ini tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat dengan menjaga jarak, menghindari kerumunan dan semua wajib memakai masker. Kegiatan itu dikatakan Ketua Fraksi PKB DPRD […]
Menkes Apresiasi Bupati Bandung Soal Layanan Antar Jemput Vaksinasi Lansia
SOREANG, Balebandung.com – Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengapresiasi upaya jemput bola dari Pemkab Bandung dalam rangka vaksinasi terhadap warga lanjut usia (lansia). Menkes mengakui dengan adanya antar jemput bagi lansia yang akan divaksin akan lebih memudahkan tercapainya target vaksinasi terhadap para lansia. “Ide antar jemput vaksinasi lansia ini sangat bagus. Menurut saya ini suatu […]
Sukseskan Vaksinasi 1.000 Lansia, Pemkab Bandung Siapkan Antar Jemput Gratis
SOREANG, Balebandung.com – Pemkab Bandung melalui Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung menggelar mobilisasi vaksinasi gratis bagi 1.000 lansia pada Selasa (18/5/21). Kepala Dishub Kabupaten Bandung Zeis Zultaqawa menjelaskan kegiatan ini dilakukan dengan menyediakan angkutan umum gratis bagi para lansia, mulai dari keberangkatan mereka ke Rumah Sakit Umum DAerah Oto Iskandar Di Nata Soreang, hingga kembali ke […]
IPDN Siapkan 6.500 Dosis Vaksin Sinovac
SUMEDANG – Rektor IPDN Dr. Hadi Prabowo, MM beserta praja dan seluruh civitas akademika IPDN melaksanakan vaksinasi Covid-19 di Gedung Balairung Rudini IPDN Kampus Jatinangor. Sejumlah 6.500 dosis vaksin sinovac disiapkan untuk praja dan civitas akademika IPDN oleh Kementerian Kesehatan RI. Tak hanya IPDN, Aparatur Sipil Negara dari Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemendagri Regional […]
Pemkab Bandung Siapkan Vaksinasi di 80 Faskes
MARGAASIH, Balebandung.com – Pemkab Bandung menyiapkan pelayanan vaksinasi di 80 fasilitas kesehatan (faskes), yaitu 62 puskesmas, 10 rumah sakit dan 8 klinik. Untuk saat ini, pelayanan vaksinasi diperuntukkan bagi pelayan publik. “Bagi pelayan publik yang berada di kewilayahan, kami persilakan untuk divaksin di faskes terdekat. Misal untuk guru, tokoh masyarakat, Satpol PP, pegawai kecamatan dan desa, […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
