Wagub Minta Wanita Islam Berperan Aktif dalam Pembangunan

Bale Jabar

BANDUNG – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mendampingi Sekjen Kementerian Agama Nur Syam membuka Muktamar XI Wanita Islam (WI) di Gedung Merdeka, Jl. Asia-Afrika Kota Bandung, Jumat (4/11/16). Dalam Muktamar yang diisi dengan acara seminar dan lokakarya nasional ini dihadiri muktamirin dari 34 provinsi di Indonesia. Muktamar XI WI bertema: “Menuju Kepemimpinan Muslimah yang […]

Seni Tutunggulan Semarakkan Sosialisasi PON di Pangandaran

Bale Jabar

PANGANDARAN – Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui PB PON terus menggelorakan semangat ‘Jabar Kahiji’ ke seluruh penjuru kabupaten/kota di Jawa Barat. Pada gelaran PON XIX & Peparnas XV tahun 2016, Jabar optimistis meraih tahta tertinggi PON sebagai Juara Umum. Di Kabupaten Pangandaran, kesenian ‘Tutunggulan’ menyemarakkan kegiatan sosialisasi PON XIX & Peparnas XV 2016 kepada masyarakat Pangandaran […]

Deddy Bilang Tak Perlu Kuatir Persiapan PON

Bale Jabar

PANGANDARAN – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar menyatakan tidak ada yang perlu dikhawatirkan terkait persiapan PON XIX dan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XV/2016 Jabar dan dipastikan semua tahapan dilewati berikut dinamika di dalamnya. “Tidak ada yang perlu dikhawatirkan dalam persiapan PON XIX/2016, karena semuanya dikerjakan secara maksimal. Tidak ada pekerjaan yang tidak berkendala, tapi […]

Gubernur dan Wagub Juga Dites Urine

Bale Jabar

BANDUNG – Gubernur, Wagub, dan 208 pejabat struktural di lingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Senin (9/5/16) menjalani tes urine mendadak di Gedung Sate. Kegiatan yang diinisiasi Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jabar ini berlangsung hanya dua jam dan hasilnya seluruh PNS yang menjalani tes, negatif memakai narkoba. Petugas BNN Provinsi Jabar menggunakan rapid test atau […]

Wagub Minta Pajak Nonton Bioskop Tak Lebih dari 10%

Bale Jabar

BANDUNG – Untuk menumbuhkan minat masyarakat dalam menonton film serta membangkitkan industri bioskop di tanah air, Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar yang juga aktor kawakan ini meminta agar pajak tontonan yang diterapkan tidak lebih dari 10%. Hal ini perlu dilakukan agar para pengusaha yang ingin membuat bioskop bisa ikut terlibat, terutama di daerah yang […]

Ke Tiongkok Bisa dari BIJB Majalengka

Bale Jabar

BANDUNG – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar menandatangani kesepakatan kerjasama berbagai bidang dengan Wakil Gubernur Provinsi Sichuan, Republik Rakyat Tiongkok, Liu Jie di Ruang Papandayan Gedung Sate, Jl.Diponegoro No. 22, Kota Bandung, Senin (9/5/16). Kerjasama ini akan fokus pada pengembangan di bidang riset, ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang pertanian, promosi pariwisata, perdagangan dan […]

Wagub Minta Hak Penyandang Disabilitas Lebih Diperhatikan

CIBEUNYING KIDUL – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar meminta agar fasilitas atau infrastruktur penunjang kaum disabilitas bisa dibangun di berbagai fasilitas umum masyarakat. Hal ini diungkapkannya usai menghadiri acara Olimpiade Seni dan Desain Bagi Penyandang Disabilitas 2016 di Kampus Widyatama, Jl. Cikutra Kota Bandung, Minggu (8/5/16). Wagub mengungkapkan hal tersebut perlu dilakukan untuk menumbuhkan […]

ATF 2016, Wagub Promosikan Jabar “Gurilaps”

Bale Kota Bandung

BANDUNG, Balebandung.com – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mendampingi Menteri Pariwisata RI Arief Yahya membuka Asia Tourism Forum (ATF) 2016 yang tahun ini kembali dipercayakan di Kota Bandung. Acara ini digelar di Aula Barat Gedung Sate, Jl. Diponegoro No. 22, Kota Bandung, Sabtu (7/5/16). Asia Tourism Forum atau Konferensi Industri Hospitality dan Pariwisata di […]

Demi Lingkungan, Wagub Dukung Moratorium Reklamasi Pantai Utara Jakarta

Demi Lingkungan, Wagub Dukung Moratorium Reklamasi Pantai Utara Jakarta

Bale Jabar

BANDUNG – Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mengatakan moratorium atau penghentian proyek reklamasi Pantai Utara Jakarta tersebut jadi momentum untuk mengkaji kembali aturan, ataupun dampak lingkungan secara menyeluruh, demi menyusun Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS). “Saya kira ini sebuah keputusan bersama kan, baik Pemerintah DKI, Pemerintah Pusat untuk moratorium sampai dikaji lagi semua sampai ke […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.