SOREANG – Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung melayangkan surat peringatan wajib terhadap 126 perusahaan untuk memantau air limbahnya. “Kita layangkan surat peringatan terhadap 126 perusahaan di Kabupaten Bandung yang tidak melakukan pemantauan terhadap air limbah yang dibuangnya. Sesuai dengan Perda Kabupaten Bandung Nomor 7 tahun 2010 pasal 12, kita sudah jalankan fungsi dan prosedur,” kata […]
Tag: Limbah
Anak Sungai Cibaligo Tercemar Limbah Industri
MARGAASIH – Menanggapi pengaduan masyarakat perihal saluran air di Jalan Peuris Kecamatan Margaasih yang tercemar limbah cair industri, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung memantau, memverifikasi, dan mengambil sampel air di dua titik, Kamis (31/8/17). Tokoh masyarakat Desa Margaasih, Dedeng (50) yang ikut menyaksikan proses pemantauan lapangan tersebut mengatakan, kondisi saluran air di Jalan Peuris ini […]
Warga Kutawaringin Keluhkan Limbah Washing Jeans
KUTAWARINGIN – Warga di Kecamatan Kutawaringin Kabupaten Bandung, mengeluhkan tercemarnya aliran Sungai Ciwidey akibat limbah dari industri pencucian (washing) celana jeans yang berkembang di daerah mereka sejak tahun 2000-an lalu. Akibat pencemaran limbah cair itu, ekosistem sungai seperti ikan dan lainnya kini punah, bahkan air sungai yang sebelumnya dipgunakan untuk berbagai keperluan masyarakat kini tak bisa […]
Sungai Citarum 70% Dicemari Limbah Domestik
SOREANG – Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) Kabupaten Bandung Atih Witartih mengatakan pencemaran yang terjadi di Sungai Citarum wilayah Kabupaten Bandung lebih didominasi sampah domestik selain limbah industri. “Ada sampai 70 persen pencemaran di Citarum justru dari sampah domestik. Limbah industri malah tidak sebesar itu kontribusinya,” ungkap Atih kepada wartawan usai acara Gebyar […]
Hakim PTUN Menangkan Gugatan Koalisi Melawan Limbah
BANDUNG – Majelis hakim Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Bandung mengabulkan gugatan Koalisi Melawan Limbah (KML) mengenai izin pembuangan limbah cair (IPL) tiga pabrik di Kabupaten Sumedang yang dianggap mencemari lingkungan. Ketiga pabrik yang digugat antara lain PT Kahatex, PT Five Star Tekstile Indonesia, dan PT Insan Sandang Internusa. Adapun KML terdiri dari Walhi, Pawapeling, […]
Hakim PTUN Periksa 3 Pabrik Pembuang Limbah ke Rancaekek
RANCAEKEK – Sidang Pemeriksaan Setempat (PS) gugatan Melawan Limbah hari ini Kamis (17/3/16) kembali dilanjutkan dengan pemeriksaan terhadap lingkungan yang terdampak oleh pembuangan limbah industri di kawasan Rancaekek, Kabupaten Bandung. PS terhadap lingkungan terdampak limbah kimia beracun berbahaya (B3) industri dilakukan dengan melihat kondisi Sungai Cikijing termasuk tanggulnya yang jebol pada akhir Februari lalu sehingga […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
