Disperkimtan Kab Bandung Usung Tema Pahlawan Nasional Teuku Umar di Karnaval HUT ke-80 RI

Disperkimtan Kab Bandung Usung Tema Pahlawan Nasional Teuku Umar di Karnaval HUT ke-80 RI

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Kepala Disperkimtan Kabupaten Bandung Enjang Wahyudin beserta istri dan jajaran, melaksanakan upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka HUT RI ke-80 Proklamasi Kemerdekaan RI yang dipimpin langsung Bupati Bandung Dadang Supriatna di Lapang Upakarti, Soreang, Minggu 17 Agustus 2025. Disperkimtan turut berpartisipasi pada Karnaval Kemerdekaan dengan mengusung tema Pahlawan Nasional “Teuku Umar” […]

KPK Gelar Monev Program Rutilahu Disperkimtan Kab Bandung

KPK Gelar Monev Program Rutilahu Disperkimtan Kab Bandung

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung bekerja sama dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI melaksanakan pengecekan Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) di Desa Panyirapan, Kecamatan Soreang, Kamis, 14 Agustus 2025. Kepala Disperkimtan Kabupaten Bandung, Enjang Wahyudin menyatakan, kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah daerah untuk memastikan program Rutilahu […]

Disperkimtan Kab Bandung Dukung Pemerintah Pusat dalam Program 3 Juta Rumah

Disperkimtan Kab Bandung Dukung Pemerintah Pusat dalam Program 3 Juta Rumah

Bale Bandung

SOREANG, balebandung.com – Dalam rangka mendukung program pemerintah pusat untuk hunian 3 juta rumah, Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung melaksanakan peninjauan langsung ke lokasi perumahan bersubsidi (FLPP). Peninjauan ini dilakukan sejak 13 Agustus 2025, sebagai bagian dari proses penerbitan Surat Keterangan Perumahan Bersubsidi, untuk memastikan seluruh pembangunan memenuhi ketentuan teknis, kualitas […]

Tidak Diajukan Pemerintah Desa, Disperkimtan Inisiatif Perbaiki Rutilahu di Cangkuang

Tidak Diajukan Pemerintah Desa, Disperkimtan Inisiatif Perbaiki Rutilahu di Cangkuang

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung telah melakukan assesment dan monitoring lapangan ke lokasi rumah tidak layak huni (rutilahu) di Kampung Cisalak, Desa Jatisari, Kecamatan Cangkuang, Kabupaten Bandung. Dari hasil monitoring, tercatat ada 10 unit rutilahu di Desa Jatisari yang belum mendapatkan perhatian dari desa setempat untuk mendapatkan perbaikan […]

Tasyakur Bin Ni’mah Pelantikan Bupati/Wabup Bandung Disperkimtan Gelar Baksos Penyaluran Dana Stimulan Perbaikan Rutilahu

Tasyakur Bin Ni’mah Pelantikan Bupati/Wabup Bandung Disperkimtan Gelar Baksos Penyaluran Dana Stimulan Perbaikan Rutilahu

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung melaksanakan kegiatan bakti sosial dalam rangka tasyakur bin ni’mah pelantikan Bupati Bandung Dadang Supriatna dan Wakil Bupati Bandung Ali Syakieb. Baksos digelar dengan memberikan dana stimulan perbaikan rumah tidak layak huni (rutilahu) kepada tiga warga yang rumahnya roboh di tiga titik yang berbeda […]

Percepatan Serah Terima PSU: Bukti Perubahan dari Bupati Bandung

Percepatan Serah Terima PSU: Bukti Perubahan dari Bupati Bandung

Bale Bandung

BALEENDAH, Balebandung.com – Pemkab Bandung hingga saat ini menyisakan permasalahan untuk menyediakan Prasarana, Sarana dan Utilitas (PSU) yang menunjang permukiman. Seperti belum optimalnya penataan Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan proses serah terima PSU perumahan dari pengembang. Inilai salah satu contoh lagi perubahan yang lebih baik, yang dibuat Dadang Supriatna, selama tiga tahun dirinya menjabat Bupati […]

Perbaikan Rutilahu Lampaui Target Tiap Tahun, Bupati Bandung Tak Hanya Andalkan APBD

Perbaikan Rutilahu Lampaui Target Tiap Tahun, Bupati Bandung Tak Hanya Andalkan APBD

Bale Bandung

SOREANG, Balebandung.com – Berdasarkan RPJMD Kabupaten Bandung Tahun 2021 – 2026 dan Rencana Strategis (Renstra) Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bandung  Tahun 2021-2026, terdapat masalah pokok berupa kualitas perumahan dan lingkungan permukiman di Kabupaten Bandung, yaitu masih tingginya angka Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) sejumlah 35.000 unit. Dari masalah tersebut Bupati Bandung […]

Penyerahan PSU Perumahan Jadi Terobosan Bupati Bandung

Penyerahan PSU Perumahan Jadi Terobosan Bupati Bandung

Bale Jabar

RANCAEKEK, Balebandung.com – Penyerahan Prasarana, Sarana dan Utilitas (PSU) perumahan dari pengembang kepada Pemerintah Kabupaten Bandung, menjadi salah satu terobosan lagi bagi Bupati Bandung Dadang Supriatna. Bagaimana tidak, dalam setahun saja pada 2023, sesuai target Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pemerintah daerah harus sudah bisa serah terima empat perumahan dalam setahun. Tapi oleh Bupati Bedas, dalam […]

Realisasi Bedah Rutilahu 2023 Pemkab Bandung Capai 7.506 Unit atau Lebih dari 100%

Realisasi Bedah Rutilahu 2023 Pemkab Bandung Capai 7.506 Unit atau Lebih dari 100%

Bale Bandung

RANCABALI, Balebandung.com – Demi mengetahui lebih dekat kehidupan masyarakatnya, Bupati Bandung Dadang Supriatna rela menginap di sebuah rumah milik keluarga tidak mampu di Desa Sukaresmi, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung, dalam rangkaian Program Bunga Desa (Bupati Ngamumule Desa). Bupati Bandung sengaja memilih rumah warga yang paling miskin di desa tersebut yakni keluarga Abah Osad (75) dan […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.